PPPK 2024 Kemensos Buka 40.573 Formasi, Ini Rincian, Unit Kerja dan Persyaratan Melamar

PPPK 2024 Kemensos Buka 40.573 Formasi, Ini Rincian, Unit Kerja dan Persyaratan Melamar

pppk kemensos 2024--kemensos

Periode II (kedua) dimulai pada tanggal 17 November 2024 yang khusus diperuntukkan bagi :

a. Non ASN yang tidak termasuk pada angka 1 diatas

b. Non ASN yang telah terkonfirmasi datanya oleh unit kerja dan Biro OSDM.

BACA JUGA:UEFA Nations League: Prediksi Belgia vs Prancis, Selasa 15 Oktober 2024, Kick Off 01.45 WIB

c. Memiliki pengalaman kerja minimal 2 (dua) tahun berturut-turut

d. Masih aktif bekerja hingga saat ini.

Persyaratan Pelamar PPPK Kemensos 2024

Persyaratan Umum 

BACA JUGA:Yoppy Karim dan Herman Deru Kompak, Gubenur Nomor 1 Wali Kota Nomor 2

1. Usia paling rendah 20 (dua puluh) tahun dan paling tinggi 57 (lima puluh tujuh) tahun 0 bulan 0 hari pada saat menyelesaikan pendaftaran daring di laman https://sscasn.bkn.go.id/ berdasarkan tanggal kelahiran yang tercantum pada Surat Tanda Tamat Belajar/Ijazah yang digunakan sebagai dasar untuk melamar.

2. Tidak pernah dipidana dengan pidana penjara berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap karena melakukan tindak pidana dan/atau tidak sedang dalam proses peradilan sebagai terdakwa dalam kasus tindak pidana (dibuktikan dengan Surat Keterangan Catatan Kepolisian pada saat dinyatakan Lulus seleksi akhir.

3. Tidak berkedudukan sebagai CPNS, PNS, PPPK, Prajurit Tentara Nasional Indonesia (TNI) dan Anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia (POLRI)

4. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik atau terlibat politik praktis

BACA JUGA:UEFA Nations League: Prediksi Italia vs Israel, Selasa 15 Oktober 2024, Kick Off 01.45 WIB

5. Tidak pernah diberhentikan:

a. dengan hormat tidak atas permintaan sendiri

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: