Kronologis Kebakaran Eks Rumah Guru SD di Selangit Musi Rawas, Polisi Ungkap Asal Api

Kronologis Kebakaran Eks Rumah Guru SD di Selangit Musi Rawas, Polisi Ungkap Asal Api

Kronologis Kebakaran Eks Rumah Guru SD di Selangit Musi Rawas, Polisi Ungkap Asal Api--

BACA JUGA:2 Kg Sabu Akan Dikirim Lewat Bandara Silampari Lubuk Linggau, Dalam Perjalanan Pelaku Konsumsi Narkoba

Kemudian rumah milik Ali Usman terbakar beserta surat penting berupa KK, KTP, Raport dan lain-lain. Selain itu ada juga barang berharga lainnya yang tidak dapat terselamatkan hingga kerugian diperkirakan Rp 30 juta.

Sementara rumah milik, Yansa terbakar beserta surat penting berupa KK, KTP, Raport  serta barang berharga lainnya tidak dapat terselamatkan. Kerugian dialami Yansa diperkirakan Rp 27 juta.

Sebelumnya Camat Selangit Misbahuddin Lubis saat dikonfirmasi Kamis, 25 Juli 2024 malam membenarkan adanya kejadian kebakaran menimpa eks rumah sekolah itu.

Dikatakan Misba sapaan Misbahuddin Lubis, usai menerima laporan kejadian, petugas PBK langsung turun  ke lokasi kebakaran.

BACA JUGA:Disway dan B-Universe Resmi Jalin Kerja Sama, Targetkan 400 Media Network

 “Dari laporan yang kita terima, yang terbakar itu infonya bekas rumah sekolah yang dihuni warga,” keta Misba.

Ditambahkan Misba, tim dari kecamatan Selangit dan Pemerintah Desa Batu Gane saat ini masih melakukan pendataan.  (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: