Inilah 4 Rekomendasi Motor Listrik Murah yang Tampil di GIIAS 2024, Lengkap dengan Spesifikasinya

Inilah 4 Rekomendasi Motor Listrik Murah yang Tampil di GIIAS 2024, Lengkap dengan Spesifikasinya

Motor Listrik ZPT NYX--Instagram @zpt.ev.

LINGGAUPOS.CO.ID – Pada acara GIIAS 2024 banyak menampilkan berbagai motor listrik dari yang termahal hingga termurah dan sangat cocok bagi para konsumen Indonesia yang ingin beralih ke kendaraan ramah lingkungan.

Melansir dari laman GIIAS 2024 yang dikutip pada Kamis, 25 Juli 2024, berikut ini 4 rekomendasi motor listrik murah yang terlihat dipamerkan pada acara tersebut, yang lengkap dengan spesifikasi yang ditawarkannya.

1. Motor listrik Alva N3

Motor listrik Alva N3 ini tampil dengan desain yang stylish serta modern, dan dilengkapi oleh berbagai fitur menarik seperti lampu LED, power socket guna pengisian daya gadget, alarm keamanan, hingga keyless start yang memudahkan pengguna untuk hidupkan motor tanpa kunci.

BACA JUGA:Vision ev: Motor Listrik Buatan Indonesia yang Dapat Melaju Hingga 160 Km, Ini Spesifikasinya

Namun, kekurangannya, jarak tempuh pada motor listrik Alva N3 ini hanya 140 km yang mungkin jadi pertimbangan bagi pengguna yang kerap bepergian keluar kota dan jauh.

- Harga: Rp 18,5 juta (belum subsidi) 

- Jarak Tempuh: 140 km 

- Kecepatan Maksimal: 75 km/jam 

BACA JUGA:Selis Eagle X-tra R3: Motor Listrik Roda Tiga Dijual dengan Harga Terjangkau, Begini Spesifikasinya

- Fitur: Lampu LED, power socket, alarm, keyless start 

- Kelebihan: Desain stylish, harga terjangkau, fitur lengkap 

- Kekurangan: Jarak tempuh tergolong pendek

2. Motor listrik Exotic Vito

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: