Resep Bihun Kuah Sapi Iris, Cocok Disajikan Tengah Keluarga Saat Cuaca Dingin
Resep Bihun Kuah Sapi Iris, Cocok Disajikan Tengah Keluarga Saat Cuaca Dingin-Tangkap Layar-cookpad devina hermawan
LINGGAUPOS.CO.ID – Resep bihun kuah sapi iris, cocok disajikan ketika cuaca dingin dan dimakan bersama keluarga. Rasa bihun kuah sapi iris ini sangat mudah diterima di lidah semua kalangan.
Bihun kuah sapi iris memiliki cita rasa gurih kaldu yang enak sehingga dijamin semua anggota keluarga akan lahap memakannya nanti.
Bihun adalah salah satu jenis makanan yang bentuknya seperti mi namun lebih tipis. Bihun berasal dari bahasa Tionghoa, yaitu Bi artinya beras dan hun artinya tepung.
Bahan baku bihun sendiri terbuat dari tepung beras. Bihun sangat terkenal dari negara Tiongkok dan Asia Selatan seperti India.
BACA JUGA:Resep Nasi Liwet, Hidangan Indonesia Disajikan Dengan Daun Pisang
Bihun juga memiliki kandungan gizi yang baik untuk kesehatan tubuh. Didalam bihun mengandung energi sebesar 360 kilo kalori, protein 4,7 gram, karbohidrat 82,1 gram, lemak 0,1 gram, kalsium 6 miligram, fosfor 35 miligram, dan zat besi 1 miligram.
Hasil ini didapatkan berdasarkan penelitian terhadap 100 gram mi bihun, dengan jumlah yang dikonsumsi 100%.
Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari cookpad pada Jumat, 19 Juli 2024 berikut ini resep bihun kuah sapi iris.
Resep Bihun Kuah Sapi Iris
Bahan-bahan:
Bahan Marinasi:
- 300 gram daging sapi has dalam.
- 2 sendok makan tapioka.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: