Cara Membuat Lulur Lidah Buaya Sendiri di Rumah, Cantik Nggak Perlu Mahal

Cara Membuat Lulur Lidah Buaya Sendiri di Rumah, Cantik Nggak Perlu Mahal

Cara Membuat Lulur Lidah Buaya Sendiri di Rumah, Cantik Nggak Perlu Mahal--Pixabay.com

BACA JUGA:3 Lowongan Kerja di Baladonesia Palembang, Simak Informasi Lengkapnya di Sini

3. Campurkan Bahan dengan Merata

Setelah bahan-bahan siap Langkah selanjutnya adalah mencampurkan gel lidah buaya dengan tambahan bahan tadi.

Pastikan kalian mencampurkannya dengan proporsi dan sesuai tergantung kebutuhan dan jenis kulit kalian, apakah berminyak kering atau normal.

4. Essential Oil

BACA JUGA:Pilkada Lubuk Linggau 2024, Gerindra Usung Sulaiman Kohar dan Hendri Juniansyah Koalisi Dengan Demokrat?

Jika kalian menyukai aroma tertentu kalian bisa menambahkan beberapa tetes essential oil seperti lavender atau peppermint.

Hal ini tentunya opsional bisa ditambahkan jika tidak juga tidak masalah, hal tersebut dapat memberikan aroma segar untuk manfaat relaksasi nan menyegarkan.

5. Aplikasikan dengan Lembut

Setelah semua sudah tercampur dan jadi, pastikan wajah atau badan yang ingin diberikan lulur dalam keadaan bersih.

BACA JUGA:HP Xiaomi Mi 9 Punya Performa Kencang dan Tampilan Layar Jernih, Yuk Ketahui Speknya Sebelum Beli!

Aplikasikan lulur tersebut dengan merata menggunakan Gerakan melingkar dan lembut, hindari area mata dan bibir.

6. Diamkan Beberapa Menit

Diamkan lulur selama 15-20 menit hal ini berguna untuk memberikan waktu bagi bahan-bahan tersebut meresap dan memberikan hasil maksimal.

7. Bilas dengan Air Bersih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: