Rekrutmen Eksternal PT Kereta Api Indonesia Persero, Lulusan SMA, D3, D4 dan S1

Rekrutmen Eksternal PT Kereta Api Indonesia Persero, Lulusan SMA,  D3, D4 dan S1

Rekrutmen Eksternal PT Kereta Api Indonesia Persero, Lulusan SMA, D3, D4 dan S1-Tangkap Layar-ptwendo.com

LINGGAUPOS.CO.ID – Rekutmen eksternal tingkat SLTA, D3, dan D4, S1 Tahun 2024 PT Kereta Api Indonesia Persero, catat tanggal dan cara daftarnya.

PT Kereta Api Indonesia (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Indonesia memberikan kesempatan kepada putra dan putri terbaik Bangsa Indonesia untuk bergabung dan berkarir di PT Kereta Api Indonesia (Persero).

Rekturmen ini dalam rangka pemenuhan kebutuhan pekerja formasi Kondektur, Polsuska, Operasional dan Pemeliharaan Sarana Prasarana, dengan kriteria dan persyaratan sebagai berikut.

Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari website resmi https://e-recruitment.kai.id/lowongan  pada Sabtu, 22 Juni 2024 berikut informasi rekutmen eksternal tingkat SLTA, D3, dan D4, S1 Tahun 2024 PT Kereta Api Indonesia Persero, catat tanggal dan cara daftarnya.

BACA JUGA:Lowongan Kerja di PT Idea Karya Kreasi Group Palembang, Ini Posisi dan Syaratnya

Kriteria Pelamar:

1.  Warga Negara Indonesia (WNI).

2.  Jenis kelamin Pria atau Wanita sesuai kebutuhan formasi.

3.  Sehat jasmani dan rohani.

BACA JUGA:Info Lowongan Kerja di CV Naga Nusantara Palembang, Untuk Posisi Pelaksana Proyek

4.  Memiliki Ijazah/Surat Keterangan Lulus (SKL) yang masih berlaku.

•   SLTA (SMK/MA/SMK/MAK) dengan nilai  rata-rata minimal 7,0. Khusus untuk SLTA (SMA/MA/SMK/MAK) yang lulus mulai tahun 2020 dan setelahnya, menggunakan nilai ujian sekolah rata-rata minimal 7,0 atau 70.

•   D3, D4/S1 dengan IPK minimal 3,0 (tiga koma nol) dan akreditasi jurusan/program studi pada saat tanggal kelulusan minimal "Baik Sekali (B)" dari BAN-PT untuk D3, dan akreditasi jurusan/program studi pada saat tanggal kelulusan minimal "Unggul (A)" dari BAN-PT untuk lulusan D4/S1.

5.  Usia pelamar per 23 Juni 2024:

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: