Prediksi Guinea Bissau vs Mesir, Kualifikasi Piala Dunia 2026, Senin 10 Juni 2024, Kick Off 23.00 WIB

Prediksi Guinea Bissau vs Mesir, Kualifikasi Piala Dunia 2026, Senin 10 Juni 2024, Kick Off 23.00 WIB

Prediksi Guinea Bissau vs Mesir, Kualifikasi Piala Dunia 2026, Senin 10 Juni 2024, Kick Off 23.00 WIB--instagram: liverpoolfc

LINGGAUPOS.CO.ID – Jadwal Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Afrika memasuki matchday ke-4 kali ini menjadwalkan pertandingan antara Guinea Bissau vs Mesir pada senin, 10 juni 2024, kick off dimulai pada pukul 23.00 WIB.

Jika kalian ingin menyaksikan pertandingan seru ini, kalian bisa menyimak prediksi yang telah LINGGAUPOS.CO.ID rangkum, mulai dari preview, head to head, susunan pemain sampai dengan prediksi skor akhir, sebagai berikut:

Prediksi Guinea Bissau vs Mesir, Kualifikasi Piala Dunia 2026

Preview

BACA JUGA:Peduli Korban Banjir, DPD Real Estate Indonesia Bersama Pengembang Indonesia Lubuk Linggau Berikan Bantuan

Guinea Bissau akan menjadi tuan rumah dan menjamu Mesir pada pertandingan kali ini di kandang mereka yaitu Stadion 24 de Setembro, pada malam nanti.

Saat ini Guinea Bissau berada di posisi ke-2 klasemen sementara Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan raihan Sembilan poin dari tiga pertandingan.

Di tiga pertandingan tersebut Guinea Bissau dengan satu hasil menang, dan dua pertandingan lainnya berakhir dengan hasil imbang.

Pada pertandingan terakhirnya Guinea Bissau mendapatkan hasil imbang saat menjamu Ethiopia dengan skor 0-0.

BACA JUGA:Prediksi Thailand vs Singapura, Kualifikasi Piala Dunia 2026, Selasa 11 Juni 2024, Kick Off 19.30 WIB

Sementara Mesir menjadi pemuncak klasemen sementara Grup A Kualifikasi Piala Dunia 2026 dengan raihan Sembilan poin.

Di tiga pertandingan tersebut Mesir tampil impresif dengan hasil menang berturut termasuk di pertandingan terakhirnya saat menjamu Burkina Faso dengan skor tipis 2-1.

Head to Head

Ini akan menjadi pertandingan kedua kalinya untuk Guinea Bissau dan Mesir, pada pertandingan perdana nya Mesir mendapatkan hasil menang dengan skor 0-1.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: