Umat Islam Harus Tau, 5 Amalan untuk Dilakukan Bulan Dzulhijjah yang Tiba Sebentar Lagi, Rugi Dilewatkan

Umat Islam Harus Tau, 5 Amalan untuk Dilakukan Bulan Dzulhijjah yang Tiba Sebentar Lagi, Rugi Dilewatkan

Umat Islam Harus Tau, 5 Amalan untuk Dilakukan Bulan Dzulhijjah yang Tiba Sebentar Lagi, Rugi Dilewatkan--Pixaby.com

BACA JUGA:Idul Adha 2024, Ini Hukum dan Ketentuan Kurban Patungan

1.   Berpuasa di 10 Hari Pertama

Pertama, di kurun sepuluh hari pertama dibulan Dzulhijjah, seorang Muslim disunnahkan untuk melaksanakan ibadah puasa secara terus menerus, seperti yang tercantum pada hadits riwayat Imam Bukhari:

Artinya:  Dari Ibnu Abbas, Rasulullah saw bersabda: “Tidak ada amal ibadah yang lebih utama selain yang dikerjakan pada sepuluh hari ini (maksudnya sepuluh hari pertama dari bulan Dzulhijjah)”.

Para sahabat bertanya: “Apakah sekalipun jihad di jalan Allah?”. Rasulullah saw menjawab: “Sekalipun dari jihad. Kecuali seseorang yang keluar untuk berjihad dengan diri dan hartanya, lalu tidak ada sedikitpun yang pulang dari padanya” (HR. Bukhari).

BACA JUGA:Bermakna! Inilah 30 Rekomendasi Tema Idul Adha 2024 yang Menarik Cocok untuk Masjid Hingga Kantor

2.   Memperbanyak Dzikir (Tahlil, Tahmid, Takbir)

Selanjutnya di bulan Dzulhijjah disunnahkan pula memperbanyak dzikir, seperti memperbanyak bacaan tahlil, tahmid, dan dzikir. Sebagaimana dari hadis berikut.

Artinya: “Dari Ibnu Umar dari Nabi Muhammad saw bersabda: Sepuluh hari pertama dalam Dzulhijjah merupakan hari yang sangat diagungkan dan disenangi oleh Allah, karenanya perbanyak ucapan tahlil, takbir, tahmid.” (HR. Imam Ahmad).

3.   Beramal Shalih

BACA JUGA:Inilah 3 Arti Mimpi Sembelih Hewan Kurban untuk Idul Adha 2024, Akankah Pertanda Baik atau Buruk?

Selanjutnya dalam sepuluh hari bulan dzulhijjah sangat dianjurkan untuk beramal shalih. Sebagaimana sabda Nabi Muhammad SAW berikut.

Artinya: “Nabi Muhammad saw bersabda: beramal shalih di saat sepuluh hari pertama merupakan amal yang sangat disukai oleh Allah.” (HR. Imam Ahmad).

Adapun, Ibnu Abbas berpendapat bahwa amal shaleh yang diutamakan merupakan amal shaleh secara umum. (Ibnu Rajab Al-Hanbali, Lathaiful Ma’arif [Beirut, Maktabah Islami:2007], Hal 459)

4.   Puasa Tarwiyah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: