Yamaha Mio 155 2024 Segera Meluncur, Disebut Pesaing Honda BeAT 150, Bocoran Spesifikasi dan Keunggulannya

Yamaha Mio 155 2024 Segera Meluncur,  Disebut Pesaing Honda BeAT 150, Bocoran Spesifikasi dan Keunggulannya

Yamaha Mio 155 2024.--

LINGGAUPOS.CO.ID - Yamaha Mio 155 2024 akan segera meluncur dan dengan popularitas  Mio series sebelumnya yang sangat tinggi.

Kehadiran Mio 155 2024 tentu saja sangat dinanti oleh para pecinta skutik di Indonesia.

Selain itu, Mio 155 2024 juga disebut-sebut sebagai pesaing berat bagi  Honda BeAT 150 yang telah lama mendominasi pasar skutik di Indonesia.

Seperti diketahui, Yamaha Mio sendiri pertama kali diluncurkan di Tanah Air pada tahun 2003, dan kemudian pada tahun 2004 pernah menjadi salah satu motor paling laris.

BACA JUGA:Berikut Cek Perbandingan Harga Yamaha NMAX dan Honda PCX Per Februari 2024, Mana yang Lebih Hemat?

Dilansir dari otoinfo.id, berikut ini bocoran spesifikasi dan prediksi keunggulan Yamaha Mio 155 2024.

1. Yamaha Mio 155 2024 memiliki mesin baru 155cc dengan teknologi VVA

Salah satu bocoran Yamaha Mio 155 2024 yang paling menarik perhatian adalah penggunaan mesin baru berkapasitas 155cc dengan teknologi Variable Valve Actuation (VVA).

Selain itu, teknologi VVA ini diyakini mampu menghadirkan performa yang lebih baik dan efisiensi bahan bakar yang lebih optimal. 

BACA JUGA:Keren! Motor Sport Honda NSP 2024 Mirip CBR150R Bakal Rilis di Cina

Jika benar, penggunaan mesin 155cc ini akan menjadi peningkatan signifikan dibandingkan dengan  

Mio series sebelumnya yang kebanyakan menggunakan mesin berkapasitas 125cc.

Peningkatan tenaga mesin ini tentu akan memanjakan pengendara yang menginginkan performa lincah dan bertenaga, baik untuk penggunaan sehari-hari maupun untuk perjalanan jarak jauh.

Dengan teknologi VVA,  Mio 155 2024 diharapkan mampu bersaing di pasar yang semakin kompetitif.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: