Inovasi Resep Nasi Goreng Merah, Cocok Untuk Sajian Keluarga
Inovasi Resep Nasi Goreng Merah, Cocok Untuk Sajian Keluarga-Tangkap Layar-Cookpad
BACA JUGA:Jalin Silahturahmi, Keluarga Batak Muslim Sukses Gelar Halal Bihalal, Dihadiri H Rachmat Hidayat
Tumis bawang putih dan bawang merah hingga wangi lalu masukkan nasi, aduk rata.
Masukkan saus tomat, kecap ikan, saus tiram, saus raja rasa, garam, merica dan gula pasir, aduk rata.
Campurkan kecap manis dengan sedikit pewarna, aduk rata lalu masukkan ke dalam nasi, aduk rata.
Masukkan topping, daun bawang dan margarin, aduk rata lalu tambahkan penyedap, masak sesaat. Nasi goreng merah siap disajikan.
BACA JUGA:Duel Adu Balap Spek Unggul, Handphone ROG Phone 8 Ultimate Vs iPhone 15 Pro, Siapakah Juaranya?
Itulah resep nasi goreng merah yang bisa dibuat sendiri di rumah untuk disajikan bersama keluarga ataupun dinikmati sendiri.
Nasi goreng merah sangat cocok bagi kamu yang bosan dan bingung mau menyajikan makanan apa di saat weekend ini.
Semua tahapan dari resep nasi goreng merah ini terbilang sangat mudah untuk diikuti. Dan bahan-bahan yang digunakan pun mudah didapatkan di berbagai tempat belanja seperti warung, pasar dan swalayan. Selamat mencoba dan selamat menikmati. (*)
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: