Resep Spicy Carbonara Ramyeon Buldak, Hidangan Korea Yang Creamy dan Pedas

Resep Spicy Carbonara Ramyeon Buldak, Hidangan Korea Yang Creamy dan Pedas

Resep Spicy Carbonara Ramyeon Buldak, Hidangan Korea Yang Creamy dan Pedas-Tangkap Layar-cookpad @devinahermawan

BACA JUGA:Arus Balik Lebaran Idul Fitri 1445 H, Amalkan Doa ini Agar Diberikan Perlindungan dan Keselamatan

Masukkan daun bawang, lalu tambahkan kari bubuk dan smoke paprika powder, aduk rata.

Tambahkan kecap asin, minyak wijen, kecap ikan, gochujang, saus sambal, kaldu ayam, parsley, wijen, dan krimer bubuk dan air, aduk rata.

Masukkan penyedap dan gula, aduk rata. Untuk topping, kocok telur, masukkan chicken luncheon, lalu goreng hingga kuning keemasan.

Rebus mie sesuai dengan petunjuk di kemasan. Siapkan mangkuk, masukkan bumbu spicy sauce, lalu tambahkan mie yang sudah di rebus, aduk rata.

BACA JUGA:Tak Mau Seperti Musi Rawas Batalkan SK Pelantikan 186 Pejabat, BKPSDM Lubuk Linggau Tunggu Izin Mendagri

Sajikan Spicy Carbonara Ramyeon dengan kuning telur, nori, chicken luncheon, daun bawang, dan wijen sebagai pelengkap.

Itulah resep Spicy Carbonara Ramyeon Buldak. Semua bahan yang dibutuhkan juga mudah untuk didapatkan karena banyak dijual di berbagai tempat termasuk swalayan ataupun pasar tradisional.

Selain itu semua tahapan resepnya pun juga mudah untuk diikuti baik untuk pemula maupun yang sudah mahir memasak. Selamat mencoba dan semoga informasi ini bermanfaat.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: