Rugi Dilewatkan, Begini 5 Manfaat Kolang Kaling bagi Kesehatan Tubuh: Memelihara Kesehatan Jantung

Rugi Dilewatkan, Begini 5 Manfaat Kolang Kaling bagi Kesehatan Tubuh: Memelihara Kesehatan Jantung

Rugi Dilewatkan, Begini 5 Manfaat Kolang Kaling bagi Kesehatan Tubuh: Memelihara Kesehatan Jantung--instagram: lidyafoods

LINGGAUPOS.CO.ID - Ketahui 5 manfaat dari Kolang kaling bagi kesehatan, salah satunya dapat memelihara kesehatan jantung, yuk simak rugi untuk dilewatkan. Selengkapnya dibawah ini.

Kolang kaling salah satu camilan yang cukup populer di berbagai daerah di Indonesia, utamanya di bulan Ramadan ini sebab banyak yang memanfaatkannya untuk campuran es.

Rupanya kolang kaling yang kenyal dan berbentuk lonjong dan berwarna putih transparan ini memiliki manfaat yang luar biasa bagi tubuh.

Makanan berwarna putih bening dengan tekstur kenyal ini berasal dari buah pohon aren yang biasanya berbuah lebat.

BACA JUGA:Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 Diprediksi Jatuh Pada 10 April, Begini Informasi dari Kemenag

Tak hanya teras segar dan nikmat, manfaat kolang kaling bagi kesehatan berikut ini sayang untuk anda lewatkan.

Sebab, kolang kaling rupanya mengandung banyak jenis  nutrisi, sehingga baik untuk menjaga kesehatan.

Mulai dari karbohidrat, serat, protein, vitamin A, vitamin C, kalsium, fosfor, zat besi, hingga antioksidan seperti flavonoid, polifenol, dan saponin, bahkan gelatin.

Dengan demikian, berkat kandungan nutrisinya yang melimpah, ada beberapa manfaat yang dapat diperoleh dari kolang kaling bagi kesehatan.

BACA JUGA:Duh, Petasan Memakan Korban: 2 Warga Probolinggo Luka Bakar hingga 65 Persen, Kondisinya Memprihatinkan

Berikut LINGGAUPOS.CO.ID telah merangkumnya untuk anda, mengutip dari berbagai sumber dibawah ini.

5 Manfaat Kolang Kaling bagi Kesehatan

1. Melancarkan Pencernaan

Pertama, sebagai salah satu makanan yang tinggi serta, kolang kaling bermanfaat baik untuk menyehatkan saluran pencernaan. Hal tersebut dikarenakan serat yang dimiliki kolang kaling.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: