Pemerintah Putuskan 1 Ramadan 1445 H pada 10 Maret 2024, Berdasarkan Hasil Pantauan 134 Hilal

Pemerintah Putuskan 1 Ramadan 1445 H pada 10 Maret 2024, Berdasarkan Hasil Pantauan 134 Hilal

Penetapan awal Ramadan 2024 oleh Pemerintah-Ilustrasi-Freepik com

BACA JUGA:Sosok Gunawan Rusuldi Dokter yang Viral Kena Tegur Mayor Teddy: Pangkatnya Lebih Tinggi

Dengan demikian, 1 Ramadan 1445 H jatuh pada Senin, 11 Maret 2024 M, menandai awal bulan suci bagi umat Islam di Indonesia. 

Keputusan ini diambil berdasarkan perhitungan yang cermat dan kriteria yang telah ditetapkan untuk menentukan kedatangan bulan Ramadan sesuai dengan tata cara yang telah ditetapkan oleh Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah.

Awal Syawal

Berlanjut pada penentuan awal bulan Syawal 1445 H, pada hari Senin 29 Ramadan 1445 H, yang bertepatan dengan 8 April 2024 M, ijtimak jelang Syawal belum terjadi.  

BACA JUGA:Ayah Nagita Slavina Diperiksa Lagi, Kasus Dugaan Pemalsuan Surat, Gideon Tengker: Biasa-biasa Aja

Situasi berubah pada hari Selasa, 30 Ramadan 1445 H, yang bertepatan dengan 9 April 2024 M, di mana ijtimak jelang Syawal 1445 H akhirnya terjadi pada pukul 01:23:10 WIB.

Pada saat matahari terbenam tanggal 9 April 2024 M di Yogyakarta (( = -07( 48( LS dan ( = 110( 21( BT, tinggi Bulan mencapai +06( 08( 28( (hilal sudah wujud). 

Di seluruh wilayah Indonesia, Bulan tampak di atas ufuk saat matahari terbenam, menandakan awal bulan Syawal.

Dengan demikian, 1 Syawal 1445 H jatuh pada hari Rabu, 10 April 2024 M.  

BACA JUGA:8 Bacaan Zikir Paling Dahsyat, Yuk Amalkan setelah Salat!

Keputusan ini diumumkan berdasarkan perhitungan cermat yang mengikuti kriteria Wujudul Hilal dan menegaskan kedatangan bulan Syawal sesuai dengan tata cara yang telah ditetapkan oleh Majelis Tarjih dan Tajdid Pimpinan Pusat Muhammadiyah. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: