Imlek 2024 Sumatera Selatan Hujan, Pakar Feng Shui: Sinyal Ekonomi Bagus di Tahun Naga Kayu

Imlek 2024 Sumatera Selatan Hujan, Pakar Feng Shui: Sinyal Ekonomi Bagus di Tahun Naga Kayu

Imlek 2024 Sumatera Seletan Hujan, Pakar Feng Shui: Sinyal Ekonomi Bagus di Tahun Naga Kayu-jcomp-freepik

BACA JUGA:Jangan Salah Kostum, Inilah 5 Warna Baju Pembawa Hoki di Tahun Naga Kayu Imlek 2024

Tradisi membagikan Angpao ini akan memberi harapan terbaik bagi generasi muda sekaligus membawa keberuntungan bagi pemberinya.

8. Ucap kata keberuntungan

Saat kamu berkunjung ke kerabat dan teman-teman saat Imlek nanti, ucapkanlah kata-kata keberuntungan untuk memberikan harapan terbaik di tahun baru.

Saat  seseorang bertemu dengan teman asal Tionghoa pada Tahun Baru Imlek berlangsung, mereka akan senang mendengar kata-kata ‘Xin nian hao’ (Selamat Tahun Baru), ‘Wanshi ruyi’ (Semoga kamu mendapatkan yang terbaik), dan ‘Gongxi facai’ (Semoga kamu penuh rezeki.)

BACA JUGA:Kerap Disajikan Utuh, Inilah 5 Makna Mendalam Makan Ayam Utuh saat Perayaan Imlek

9. Nyalakan petasan atau kembang api

Sebagaimana dengan cerita legenda tentang hewan bernama ‘Nian’, tradisi menyalakan petasan dan kembang api adalah salah satu hal pembawa keberuntungan yang dilakukan saat Imlek.

Selain itu, kebisingan suaranya akan menakuti semua roh jahat. Dan di sisi lainnya, masyarakat Tiongkok percaya bahwa menyalakan petasan dan kembang api pertama kali saat jam menunjukan tengah malam akan membawa keberuntungan bagi mereka di tahun tersebut.

Itulah informasi seputar 9 tradisi yang dipercaya bawa hoki saat Imlek 2024. Semoga bermanfaat. (*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di WhatsApp. Caranya klik DI SINI, kemudian klik tombol ikuti di sudut kanan atas di aplikasi WhatsApp. Atau gabung di WhatsApp Grup melalui LINK INI.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: