Apa Manfaat Penting Buah Cempedak untuk Tubuh, Cek 12 Ulasan Berikut Ini

Apa Manfaat Penting Buah Cempedak untuk Tubuh, Cek 12 Ulasan Berikut Ini

Manfaat buah cempedak-Tangkap Layar-Instagram widjaya_liem

BACA JUGA:Debat Capres Terakhir, Berikut Aturan Debat dan Jadwal Lengkap Penyelenggaraan Pemilu Pilpres 2024

8. Melangsingkan Tubuh

Manfaat cempedak untuk wanita yaitu memberikan rasa kenyang karena kandungan nutrisinya cukup sekaligus mampu membentuk tubuh.

9. Mencegah Kanker

Artioindonesianidin, senyawa yang terdapat pada kulit kayu dan buahnya, berpotensi untuk mencegah pertumbuhan kanker.

BACA JUGA:Nagita Slavina Dilaporkan Ayah Kandungnya Gideon Tengker ke Polisi, Ini Kasusnya

Penelitian sedang berlangsung untuk mengeksplorasi manfaat terapeutik lainnya dari buah cempedak.

10. Kaya Nutrisi untuk Ibu Hamil

Manfaat cempedak untuk ibu hamil yaitu kaya nutrisi seperti vitamin A untuk kesehatan mata, vitamin C untuk imunitas tubuh, jaga sistem pencernaan serta mengurangi kolesterol jahat dalam tubuh.

Namun, ada hal yang harus diperhatikan sebelum manfaat cempedak untuk ibu hamil bisa terlaksana.

BACA JUGA:Matahari Lippo Plaza Lubuk Linggau Buka Lowongan, Yuk Disimak Syaratnya

Pasalnya, cempedak memiliki kandungan alkohol di dalamnya.

Sehingga, apabila kamu mengkonsumsi cempedak terlalu banyak akan terasa panas sehingga memicu sensasi mulas jadi tetap konsumsi cempedak dalam jumlah yang wajar.

11. Bagus untuk Kesehatan Kulit

Manfaat cempedak untuk kecantikan adalah mencegah terjadinya penuaan dini maupun kerutan di wajah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: