Resep Menu Jantung Pisang Simple, Cocok untuk Ibu Menyusui

Resep Menu Jantung Pisang Simple, Cocok untuk Ibu Menyusui

Resep jantung pisang baik untuk ibu hamil yang menyusui -Tangkap Layar-youtube parent tv

LINGGAUPOS.CO.ID – Jantung pisang ternyata kaya akan nutrisi, sangat baik untuk ibu yang sedang menyusui.

Jantung pisang sangat mudah kita dapatkan. Berikut ini kandungan nutrisi dalam jantung pisang:

•   Energi: 51 kkal.

•   Protein: 1,6 gram (g).

BACA JUGA:Divonis 13 Tahun, ini Kata Orang Tua Siswa yang Ketapel Guru di Rejang Lebong

•   Lemak: 0,6 g.

•   Karbohidrat 9,9 g.

•   Serat 5,7 g.

•   Kalsium 56 miligram (mg).

BACA JUGA: Kenapa Ibu Hamil Sering Mengalami Sakit Kaki, Cari Tahu Penyebabnya di Sini

•   Fosfor 73,3 mg.

•   Iron 56,4 mg.

•   Tembaga 13 mg.

•   Kalium 553,3 mg.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: