Ketahui, inilah 7 Dampak Negatif Sering Minum Kopi Secara Berlebihan

Ketahui, inilah 7 Dampak Negatif Sering Minum Kopi Secara Berlebihan

7 dampak negatif sering minum kopi secara berlebihan.--Freepik

LINGGAUPOS.CO.ID – Kopi merupakan minuman yang cukup populer di setiap negara, Kopi ini hadir dengan beragam jenis seperti Kopi hitam klasik, Kopi tubruk, Kopi hijau, Kopi luwak dan Kopi putih.

Walaupun kopi memiliki rasa pahit, ternyata kopi memiliki berbagai manfaat kesehatan bagi tubuh dan 7 dampak negatif sering minum kopi secara berlebihan.

Menurut Healthline, kopi bisa meningkatkan stamina dan energy, meningkatkan mood, memperlancar metabolism, meningkatkan konsentrasi hingga melawan rasa kantuk.

Walaupun demikian, ada beberapa fakta medis mengenai bahaya minum kopi jika dikonsumsi setiap hari yang perlu kamu perhatikan.

BACA JUGA:Inilah 10 Produk Kopi Sachet yang Paling Banyak Dicari 2023 di Marketplace

Berikut tujuh dampak negatif jika sering minum kopi secara berlebihan, yang sudah dirangkum dari berbagai sumber yang dikutip pada Kamis, 28 Desember 2023.

1. Masalah pencernaan

Dengan mengonsumsi kopi secara berlebihan dan setiap hari bisa menyebabkan masalah pencernaan seperti sakit perut, mual, muntah dan nyeri ulu hati.

Jika dikonsumsi secara berlebihan, kopi bisa menyebabkan masalah diare, sakit maag, atau gangguan lambung (GERD).

BACA JUGA:Inilah 10 Jenis Kopi yang Jadi Minuman Favorit Orang Indonesia yang Dijual di Indomaret dan Alfamart

2. Frekuensi buang air kecil

Kafein dalam kopi bisa memiliki efek diuretic alami, menyebabkan peningkatkan frekuensi buang air kecil.

Hal tersebut bisa mengakibatkan dehidrasi, terutama jika asupan air putih tidak mencukupi.

3. Pengeroposan tulang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: