Mengenal Tanaman Kopi Robusta, Bisa Ditanam di Pekarangan Rumah, Berikut Cara Budidayanya

Mengenal Tanaman Kopi Robusta, Bisa Ditanam di Pekarangan Rumah, Berikut Cara Budidayanya

Cara menanam kopi robusta--Pixabay.com

Bibit kopi robusta yang paling unggul, sebab dalam satu hektar, jika buah sudah normal mampu menghasilkan hingga 3.000 Kg/tahun. 

BACA JUGA:5 Tanaman Hias Bunga yang Disukai Wanita, Laki-laki Harus Tahu!

Namun selain memiliki kelebihan untuk ukuran bentuk, kopi yang dihasilkan memang tidak seragam. 

Ada yang berukuran kecil ada juga yang memiliki ukuran besar, tidak sama rata walaupun dalam satu batang pohon. 

Cara pembibitan kopi robusta bisa dilakukan dengan berbagai cara, salah satunya dengan cara penyemaian dari biji, stek batang dan cangkok. 

Namun yang paling bagus dan cepat membuahkan hasil jika pembibitan kopi robusta dihasilkan dengan cara cangkok. 

BACA JUGA:Inilah 7 Tanaman Hias Bunga yang Aman Dimakan, Nomor 1 Lebih Disukai untuk Tujuan Kuliner

Selain hasil bibit lebih bagus, akan lebih cepat berbuah jika dibandingkan dengan cara pembibitan yang tergolong lebih banyak memerlukan banyak waktu dan tenaga. 

3. Siapkan Pupuk 

Jika bibit yang digunakan berasal dari semai biji dari polybag, maka sebelum ditanam, buang plastik pembungkus/polybag. 

Pangkas batang daun jika ada bibit yang memiliki batang daun terlalu banyak.

BACA JUGA:Tanaman Hias Bunga Anggrek Ekor Tupai Diujung Bunganya Memiliki Warna yang Lebih Pekat dan Bisa untuk Pewangi

Sisakan saja 2-3 batang daun supaya memudahkan penguapan dan bibit cepat tumbuh. 

Khususnya di bagian akar, buat lubang yang telah kita sesuaikan dengan ukuran polybag, misal 1 m x 1 m untuk setiap lubang.

Jangan lupa sebelum bibit ditanam sebaiknya taburi lubang menggunakan pupuk kompos selama kurang lebih 2 bulan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: