11 Tips Liburan Menyenangkan dengan Anak, Nomor 4 Jangan Anggap Remeh

11 Tips Liburan Menyenangkan dengan Anak, Nomor 4 Jangan Anggap Remeh

Tips liburan bersama anak menyenangkan-Dokukmen,-linggaupos.co.id

BACA JUGA:7 Tempat Wisata Terpopuler di Musi Rawas yang Cocok untuk Liburan Anda

Apalagi jika Anda tidak berencana menggunakan kendaraan pribadi. 

Jenis transportasi yang tepat untuk mengajak anak berlibur harus nyaman sekaligus menyenangkan. 

7. Ambil Jadwal Pesawat Pagi

Jika memilih untuk pergi menggunakan pesawat, berangkatlah di waktu pagi-pagi buta karena umumnya itu adalah bagian dari jam tidur anak. 

BACA JUGA:Referensi Tempat Liburan Akhir Tahun 2023 di Lubuklinggau, Mulai Wisata Sejarah, Religi Hingga Belanja

Hal ini bertujuan untuk menghindari kemungkinan anak rewel ketika di perjalanan.

Mengambil jadwal pagi juga berarti Anda masih memiliki waktu dari siang sampai malam untuk beraktivitas saat liburan. 

Dengan demikian, bucket list liburan sudah bisa terisi dari hari pertama Anda berlibur.

8. Pesan Penginapan yang Homey

BACA JUGA:4 Dekorasi Natal Wajib untuk Perayaan Natal 2023, Menyentuh Hati di Musim Liburan

Jika harus menginap, pastikan bahwa Anda memilih hotel yang ramah keluarga agar si kecil nyaman berada di tempat tersebut.

Hal ini karena umumnya hotel semacam itu menyediakan berbagai fasilitas yang mendukung kenyamanan anggota keluarga.

Misalnya, agar anak-anak lebih bahagia dan tidak rewel, Anda dapat memilih hotel dengan fasilitas kolam renang dan playground.

9. Jangan Lupa Perlengkapan Si Kecil Lainnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: