Bunga Saffron Crocus Memiliki Cita Rasa Unik dan Rempah-rempahnya Termahal di Dunia, ini Cara Merawatnya

Bunga Saffron Crocus Memiliki Cita Rasa Unik dan Rempah-rempahnya Termahal di Dunia, ini Cara Merawatnya

Tanaman hias bunga saffron crocus memiliki cita rasa unik dan rempah-rempahnya termahal di Dunia.--pixabay.com

BACA JUGA:13 Nama Tanaman Hias Bunga Aesthetic yang Bisa Dijadikan untuk Nama Anak Perempuan

Selain itu, pastikan tanah di tempat tersebut memiliki drainase yang baik. Setelah mendapatkan lahan yang sesuai, gali tanah sampai gembur. 

Setelah gembur, Anda bisa memberikan pupuk organik seperti kompos maupun pupuk kandang. Bahan organik ini bisa memberikan nutrisi pada tanaman safron.

2. Penanaman

Waktu penanaman dapat dilakukan pada bulan Oktober atau November. 

BACA JUGA:Tanaman Hias Bunga Kertas Memiliki Kelopak Bunga yang Sangat Tipis, Berikut ini 7 Cara Menanamnya

Penanaman pongkol crocus sebaiknya dilakukan secara bergerombol agar tumbuh dengan baik. Tanamalah crocus kurang lebih sejauh 8 cm antar satu kelompok dengan kelompok lainnya. 

Dalam 1 kelompok terdiri atas 10 sampai 12 umbi. Cara penanamannya cukup dengan membuat lubang tanam sedalam 8 hingga 10 cm. 

Kemudian, letakkan umbi pada lubang tanam tersebut lalu tutup dengan tanah.

3. Penyiraman

BACA JUGA:3 Jenis Tanaman Hias Sirih Gading ini Dipercaya Membawa Keberuntungan, Cek di Sini

Tanaman hias bunga safron membutuhkan air yang cukup untuk menunjang pertumbuhan dan produktivitas tanaman. Akan tetapi, jangan menyiram tanaman sampai tergenang.

Pada musim kemarau, tanaman perlu disiram 1 hingga 2 kali seminggu.

Jika terdapat air menggenang lebih dari satu hari, siram tanaman cukup seminggu sekali saja. namun, saat tanah benar-benar kering, maka siramlah tanaman setiap seminggu 3 kali.

4. Pemberian pupuk

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: