4 Makanan yang Disukai Wanita Indonesia, Sudah Dijamin MUI dan Bukan Milik Israel Tentunya

4 Makanan yang Disukai Wanita Indonesia, Sudah Dijamin MUI dan Bukan Milik Israel Tentunya

4 Makanan yang Disukai Wanita Indonesia, Sudah Dijamin MUI dan Bukan Milik Israel Tentunya--instagram: mgdalenaf

LINGGAUPOS.CO.ID - Ramai ajakan untuk tidak membeli produk Israel, MUI juga telah mengeluarkan fatwa haram jika membeli produk yang mendukung Israel. 

Berikut ini kami rangkum makanan yang disukai wanita Indonesia dan sudah dijamin MUI dan bukan milik Israel tentunya. 

Apa aja si makanan yang dimaksud, yuk cari tahu disini.

4 Makanan yang Disukai Wanita Indonesia 

BACA JUGA:Menyesal dan Takut, Pelaku di Lubuklinggau Serahkan Diri, Videonya Beredar di Sosial Media TikTok

1. Bakso

Bakso adalah jenis bola daging yang lazim ditemukan pada masakan Indonesia. 

Bakso umumnya dibuat dari campuran daging sapi giling dan tepung tapioka, tetapi ada juga bakso yang terbuat dari daging ayam, babi, ikan, udang bahkan daging kerbau. 

Dalam penyajiannya, bakso umumnya disajikan panas-panas dengan kuah kaldu sapi bening, dicampur mi, bihun, tauge, tahu, terkadang telur lalu ditaburi bawang goreng dan seledri. 

BACA JUGA:Biduan Penyebar Hoax Ditahan, Sebabkan Sopir Travel Babak Belur Dikeroyok

Bakso sangat populer dan dapat ditemukan di seluruh Indonesia, dari gerobak pedagang kaki lima hingga restoran besar. 

Berbagai jenis bakso sekarang banyak ditawarkan dalam bentuk makanan beku yang dijual di pasar swalayan ataupun mal-mal. 

Irisan bakso dapat juga dijadikan pelengkap jenis makanan lain seperti mi goreng, nasi goreng, sop atau capcay.

Biasanya wanita Indonesia sangat suka makan bakso dengan cita rasa yang pedas dan bisa disesuaikan dengan selera mereka, Bakso sangat nikmat jika disantap ketika cuaca dingin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: