Ke Palembang Malam Hari, Jangan Lalui Jalur PALI, Bahaya!

Ke Palembang Malam Hari, Jangan Lalui Jalur PALI, Bahaya!

Mobil masuk sungai di jalur Musi Rawas - PALI --

BACA JUGA:Operasional RS dr Sobirin Dihentikan, ini Penjelasan Dinkes Musi Rawas

Lubuklinggau Palembang 6 Jam

Namun, dengan keberadaan jalur ini, perjalanan dari Lubuklinggau ke Palembang memang terasa lebih cepat, kendati masih membutuhkan waktu 6 jam.

Terasa lebih cepat, karena pengendara tidak akan terjebak dengan kepadatangan kendaraan, seperti pada jalur Betung Palembang.

Hanya saja kondisi jalan dari Simpang Semambang ke BTS Ulu (Cecar) kondisinya masih banyak yang berlubang, bahkan digenangi air.

BACA JUGA:SKK Migas Seleraya Merangin Dua Sukses Selenggarakan Seleraya Cup 2023

Namun selain itu, kondisi jalannya cukup baik. Apalagi jika sudah sampai ke Prabumulih bisa langsung ke Tol hingga Palembang.

Rute Lubuklinggau Palembang Via PALI

Sementara itu pengendara dari Lubuklinggau yang hendak ke Palembang melalui jalur ini, harus mengetahui rutenya.

Dari Lubuklinggau pengendara sebelumnya menuju Simpang Semambang di Musi Rawas.

BACA JUGA:8 Jenis Makanan Penghancur Lemak dan Turunkan Berat Badan, Kamu Pasti Suka

Kemudian menuju Kecamatan Suka Karya. Terus hingga ke Kecamatan BTS Ulu Kabupaten Musi Rawas.

Di simpang empat BTS Ulu terus saja lurus. Tidak lama kemudian ada ketemu jalan cor. Ikuti jalan cor tersebut, ada petunjuk arahnya hingga ke PALI.

Rute dari PALI kemudian ke Simpang Belimbing, baru arah ke Prabumulih. Saat di Prabumulih masuk ke jalan lingkar mengarah ke Baturaja untuk ke pintu tol.

Setelah masuk tol pengendara bisa langsung ke Palembang. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: