Identik dengan Kemampuan Terbang di Udara, Berikut 7 Jenis Burung yang Tidak Bisa Terbang
Burung weka-Foto: net-
LINGGAUPOS.CO.ID - Burung merupakan hewan yang termasuk dalam kelas Aves dan termasuk dalam kelompok vertebrata berbulu dan sayap.
Namun, ada beberapa burung yang tidak bisa terbang, meski punya sayap.
Burung identik dengan kemampuan terbang di udara. Namun ternyata ada beberapa burung yang tidak bisa terbang meski mempunyai sayap.
Berbeda dengan kebanyakan burung yang bisa terbang bebas di udara, beberapa burung ini hidup di darat.
Namun burung ini mempunyai kemampuan dan kelebihan tersendiri.
Burung terbang dengan mengepakkan sayapnya dan membimbing dengan ekornya.
Dibandingkan dengan bagian-bagian pesawat terbang, sayap burung berfungsi baik sebagai sayap maupun sebagai baling-baling.
Dikutip dari Britannica, 7 spesies burung yang tidak bisa terbang:
BACA JUGA:Dikenal Setia dan Memiliki Estetika Tinggi, Begini Cara Merawat Burung Merpati Balap
1. Burung unta
Burung unta sering disebut raja burung karena ukurannya yang besar.
Memiliki tinggi 9 kaki dan beratnya lebih dari 300 pon.
Telur dan kaki burung unta merupakan yang terbesar di dunia dibandingkan spesies lainnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: