Rincian Angsuran Per Bulan KUR BRI Rp100 Juta, Berdasarkan Kredit Modal Kerja (KWK) Tahun 2023, Catat!
Rincian Angsuran Per Bulan KUR BRI Rp100 Juta, Berdasarkan Kredit Modal Kerja (KWK) Tahun 2023, Catat!--Pixabay.com
LINGGAUPOS.CO.ID – Mengajukan Pinjaman KUR BRI Rp100 juta ternyata angsurannya sangat rendah dan suku bunga nya pun sama rendahnya untuk jangka waktu Kredit Modal Kerja (KWK) 1 sampai 3 tahun.
Bagi kalian pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) tampaknya bisa bernafas lega karena adanya program Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari pemerintah yang disalurkan oleh Bank maupun Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) salah satunya KUR BRI.
Bank BRI memberikan bantuan dana mulai dari Rp25 juta sampai dengan 500 juta untuk subsidi KUR bagi 57 juta pelaku UMKM di seluruh Indonesia.
Pemerintah melalui Bank BRI, para pelaku UMKM bisa memanfaatkan pinjaman modal dalam bentuk investasi serta suku bunga yang sangat rendah.
BACA JUGA:Simulasi Pembayaran Kredit KUR BRI Rp50 Juta sampai Rp500 Juta, Begini Rinciannya!
Suku bunga KUR BRI dipatok sangat rendah yaitu 6% per tahunnya sangat rendah jika dibandingkan dengan finance yang lain.
Daripada kalian melakukan peminjaman dana modal di tempat lain yang bisa dibilang suku bunganya agak tinggi.
Kalian bisa mendapatkan pinjaman dengan suku bunga rendah sebesar 6% per tahunnya dengan mengajukan KUR BRI.
Tapi tentunya kalian harus mempunyai perhitungan yang mendetail akan hal ini, seperti kemampuan finansial kalian dan waktu kreditnya berapa lama.
BACA JUGA:Pengajuan KUR BRI 100 Juta Lengkap dengan Simulasi Cicilannya, Yuk Simak
Dengan memiliki gambaran tentang cicilan perbulannya berapa waktu kreditnya berapa kalian akan lancar membayar angsuran setiap tahunnya karena pembukuan keuangan yang sudah rapih.
Misalnya jika kalian ingin mengajukan pinjaman KUR BRI Rp100 juta kedepannya, maka kalian wajib membayar cicilan perbulannya sampai waktu Kredit Modal Kerja ( KWK) 1 sampai 3 tahun
Rincian Angsuran KUR BRI Rp100 Juta
Rincian Angsuran Per Bulan KUR BNI Rp100 Juta, Berdasarkan Kredit Modal Kerja (KWK) Tahun 2023, Ternyata Bunganya Sangat Rendah yuk simak, perkiraan seperti berikut:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: