Pengajuan KUR BRI 100 Juta Lengkap dengan Simulasi Cicilannya, Yuk Simak
Pengajuan KUR BRI 100 Juta Lengkap dengan Simulasi Cicilannya, Yuk Simak--Pixabay.com
LINGGAUPOS.CO.ID – Pengajuan KUR BRI Rp100 juta, dengan cara pengajuan yang mudah serta bunga yang ringan bisa dicicil perbulannya, dalam jangka waktu pembayaran 1 sampai 3 tahun, penasaran begini caranya.
Biasanya Kredit Usaha Rakyat yang diperuntukkan untuk membantu modal awal para pelaku UMKM, paling besar pinjaman Rp25 Juta dengan bunga sebesar 6%, Tetapi tidak dengan KUR BRI, KUR BRI memberikan pinjaman dengan maksimal, Rp 100 juta.
Pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) tidak perlu gelisah lagi jika terkendala modal, kalian sekarang bisa bernafas lebih mudah karena ada Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari Pemerintah salah satunya KUR BRI.
Pemerintah masih terus melanjutkan pemberian tambahan subsidi dengan suku bunga rendah lewat kredit usaha rakyat (KUR), melalui lewat pihak Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB) salah satunya KUR BRI.
BACA JUGA:Giliran Arung Jeram Sumbang Medali untuk Lubuklinggau, di Porprov Sumatera Selatan 2023
Melalui Bank dan Lembaga keuangan bukan bank (LKBB) pelaku UMKM bisa mendapatkan pinjaman modal kerja dalam bentuk investasi dengan suku bunga rendah lewat KUR BRI, salah satunya.
Suku bunga yang ditawarkan sangat rendah yaitu sebesar 6% per tahunnya, yang bisa kalian manfaatkan dengan mengajukan KUR BRI.
Tetapi kalian haruskah merencanakan terlebih dahulu, kemampuan kalian dan perputaran usaha kalian kedepannya.
Kalian harus mempertimbangkan membayar cicilan per bulan dengan memakai keuntungan usaha yang kalian miliki, jangan malah nombok dengan uang yang lain.
BACA JUGA:Cocok untuk Menu Sarapan Pagi, ini Resep Nasi Goreng Spesial, Dijamin Nagih!
Dengan membaca artikel ini diharapkan kalian bisa mendapatkan gambaran, yuk Simak cara pengajuan pinjaman KUR BRI 100 juta.
1. KUR BRI 100 Juta
Jika kalian ingin mengambil KUR BRI 100 juta, maka kalian wajib membayar angsuran dengan rincian seperti berikut:
- Tenor 1 tahun angsuran per bulannya sebesar Rp 8.505.500
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: