Persiapkan Dirimu, Kementerian ESDM Buka Formasi CPNS 2023 Simak Selengkapnya
Persiapkan DiriKementerian ESDM Buka Formasi CPNS 2023--ebtke.esdm.go.id
BACA JUGA:e-Meterai Digunakan Sebagai Syarat Daftar CPNS dan PPPK 2023, Begini Cara Belinya.
Formasi PPPK jabatan Teknis sebanyak 190 formasi dan untuk PPPK Nakes sebanyak 50 formasi.
Disamping itu, pendaftaran seleksi akan diadakan secara online seperti tahun-tahun sebelumnya. Pelamar dapat melakukan pendaftaran pada link ini https://sscasn.bkn.go.id./
Berdasarkan peraturan Menpan-RB tentang pengadaan pegawai negeri sipil, berikut ini dia beberapa persyaratan pendaftaran CPNS dan PPPK 2023 yang harus segera dipersiapkan oleh calon pelamar.
Syarat Mendaftar CPNS dan PPPK 2023
- Warga Negara Indonesia (WNI)
- Minimal berusia 18 tahun dan maksimal berusia 35 tahun
- Pelamar tidak pernah dipidana penjara
- Tidak pernah diberhentikan dengan tidak hormat atau berhenti dari PNS, TNI, Kepolisian
BACA JUGA:6 Instansi yang Sudah Umumkan Formasi CPNS dan PPPK 2023
- Pelamar tidak sedang berstatus sebagai CPNS, PNS, TNI, dan sejenisnya
- Pelamar memiliki kualifikasi pendidikan yang sesuai dengan jabatan yang dibuka
- Sehat jasmani dan rohani
- Bukan anggota atau pengurus partai politik
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: