Berikan Penghargaan kepada Direktur LINGGAUPOS.CO.ID, Begini Penilaian PWI Sumatera Selatan

Direktur LINGGAUPOS.CO.ID terima penghargaan-Dokumen-LINGGAUPOS.CO.ID
“Siapa yang mau dan mampu bisa bikin media. Sehingga PWI yang menjadi sorotan. Karena di lapangan banyak yang belum Uji Kompetensi Wartawan (UKW),” kata Gubernur.
Karena itu ia juga mendukung PWI Sumsel terus melakukan UKW, dengan tujuan menjaga eksistensi dan nama baik wartawan.
Apalagi saat ini ditambahkannya, selebgram pun sekarang bisa menjadi wartawan. Makanya ia mendorong dilakukannya UKW.
“Karena bisa tahu mengenai dasar jurnalistik, juga mengetahui Kode Etik Jurnalistik,” tambahnya.
Ia juga mengungkapkan bahwa harus bersyukur karena PWI sudah berusia 77 tahun. Namun kemudian juga harus melakukan introspeksi diri. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: