Jangan Merokok di Masjid Nabawi dan Pemondokan, Dendanya Besar, Berikut Larangan Selama di Arab Saudi

Jangan Merokok di Masjid Nabawi dan Pemondokan, Dendanya Besar, Berikut Larangan Selama di Arab Saudi

Aturan dilarang merokok di Arab Saudi--kemenag.go.id

Menurutnya, terjadi sejumlah kasus yang dialami jemaah umrah karena memotret area terlarang, termasuk istana raja.

BACA JUGA:Wajib Diketahui Jamaah, Hikmah dari Seluruh Ritual Ibadah Haji, Sarat Makna

4. Jangan Membuat Konten Negatif

"Jemaah juga agar jangan sembarangan membuat konten negatif saat berada di Masjidil Haram lalu diunggah di media sosial. Misal, pengalaman kehilangan sandal padahal lupa meletakkannya lalu dibuat konten video. Ini juga bisa bermasalah," tuturnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kemenag.go.id