Mau Pakai Paylater, Pahami Dulu Lima Ini ya Guys.!!

Mau Pakai Paylater, Pahami Dulu Lima Ini ya Guys.!!

Ilustrasi paylater.-twitter.com-

LINGGAUPOS.CO.ID - Paylater atau Aplikasi fintech (financial technology), mungkin kita sudah tidak asing dengan fitur ini.

Siapa yang tidak tau fitur paylater, fitur ini menjadi salah satu bukti bahwa kemudahan di zaman sekarang.

Disaat kamu pusing karena hutang yang menumpuk dan sulit membayar namun dengan adanya paylater hal itu bisa terbantu.

Dan kini, hampir semua platform belanja online menyediakan fitur yang satu ini. Pada dasarnya paylater adalah layanan untuk menunda pembayaran atau berhutang yang wajib dilunasi dikemudian hari.

BACA JUGA:Geger! Bertrand Peto Ditampar Ruben Onsu, Imbas Gendong Sarwendah yang Cuma Pakai Handuk?

Tapi menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK), paylater adalah layanan untuk memberikan dana untuk sebuah transaksi, kemudian dibayarakan di kemudian hari.

Beberapa perusahaan aplikasi yang menyediakan fitur paylater: GoPay Paylater, OVO paylater, Traveloka paylater, Shopee paylater dan masih banyak lagi.

Banyaknya konsumen yang terlalu terpaku dengan aplikasi tersebut membuat tidak bijak dalam pemakaian fitur paylater ini dan bisa berakibat bencana badi diri sendiri. 

Dengan kelebihan yang ditawarkan oleh fitur PayLater ini selain praktis, persyaratannya juga mudah. Sehingga membuat siapa saja bisa menggunakan aplikasi ini dengan koneksi dan tanda pengenal atau KTP.

BACA JUGA:Membuat Akun Telegram Tanpa Nomor HP SIM Card, Emang Bisa?

Saat ini fitur paylater menawarkan kemudahan dan praktis dalam urusan ketentuan syarat pendaftaran dan penggunaanya. 

Sebelum kamu menggunakanya kamu bisa mempertimbangkan terlebih dahulu dan baca 5 hal ini sebelum memutuskan untuk pakai aplikasi paylater ini.

  • 1. Urgensi kebutuhan

Beberapa kondisi dan kebutuhan, menggunakan fitur paylater sebagai jalan keluar memang masih bisa ditolerir. Satu, kebutuhan yang produktif, seperti untuk membantu mempertahankan jalannya usaha. 

Dua, kebutuhan darurat dan mendesak, seperti harus membeli laptop atau smartphone yang rusak atau untuk anak agak bisa menjalankan ketentuan belajar dari rumah dengan fasilitas yang memadai. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: