Piala Dunia 2022 : Tiga Bek yang Cocok Gantikan Harry Maguire di Timnas Inggris

Harry Maguire (kanan) menjadi sorotan setelah ia tampil buruk bersama Timnas Inggris melawan Jerman di laga lanjutan UEFA Nations League.-foto : twitter Harry Maguire-
Hal ini disebabkan kondisi kelelahan yang mendera bek muda ini, sehingga tak masuk dalam skuat timnas Inggris.
Eks bek Chelsea ini dikabarkan langsung kembali ke Milan selepas hanya berlatih bersama The Three Lions dalam beberapa hari jeda internasional.
BACA JUGA:Hasil MotoGp Jepang 2022: Jack Miller Juara, Francesco Bagnaia Crash di Lap Akhir
Bahkan, seperti dilansir dari Football Italia, Fikayo Tomori tak masuk dalam skuat timnas Inggris kala menghadapi Italia yang menjadi laga penentu kembalinya sang pemain ke AC Milan.
Padahal, Fikayo Tomori merupakan bek terbaik Liga Italia di musim 2021/2022 dan membawa AC Milan meraih trofi untuk pertama kalinya sejak 11 tahun yang lalu.
BACA JUGA:Perkenalkan Bacuya, Maskot Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia
Bahkan, bek berusia 24 tahun ini menjadi pemain starter reguler di Stadion San Siro sejak datang dari Chelsea pada Januari 2021.
Akibat penampilan hebatnya, AC Milan kemudian mengganjar Tomori dengan kontrak permanen, dengan nilai 29 juta euro pada Juli 2021 silam.
BACA JUGA:Polemik 'VAR' Pakai HP, Wasit Dihukum Seumur Hidup
Bersama AC Milan, Tomori mampu mengemas 71 penampilan dengan dua gol hingga musim 2021/2022 lalu.
Di Timnas Inggris sendiri ia baru mempunyai tiga caps. Dengan performa apiknya itu, Tomori bisa jadi tandem ideal untuk John Stones atau Ben White.
HARRY MAGUIRE Y EL VIVO EJEMPLO, DE COMO UN JUGADOR DE FÚTBOL MEDIOCRE PERO CON MUCHA PRENSA, PUEDE JUGAR HASTA EN UNA SELECCIÓN NACIONAL pic.twitter.com/LRIIWuTFe0 — Mathi M. Fernández (@mathiasM_10) September 26, 2022
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: