Pendaftaran MagangHub Kemnaker Batch 2 Tahun 2025 Segera Ditutup, Daftar Sekarang
Peserta MagangHub Kemnaker akan diberi gaji atau uang saku setiap bulannya sesuai dengan besaran Upah Minimum Provinsi/Kabupaten (UMP/UMK) masing-masing daerah.--
• Lakukan login akun SIAPKerja
• Jika belum ada akun SIAPKerja, maka registrasi terlebih dahulu
• Selesaikan proses pembuatan akun dan ikuti instruksi berikutnya
• Pilih perusahaan magang
BACA JUGA:Gubernur Bengkulu Helmi Hasan Akan Bagikan BOBIBOS Gratis untuk Atasi Kelangkaan BBM
• Selesaikan input data.
Syarat Daftar Magang Kemnaker Batch 2
• Warga Negara Indonesia (memiliki NIK yang terdaftar)
• Lulusan D3 atau S1 maksimal satu tahun setelah kelulusan
BACA JUGA:Menkes Budi Gunadi Minta Penderita Hipertensi Jangan Bebani BPJS Kesehatan
• Berasal dari perguruan tinggi yang telah terdaftar di Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek)
• Program ini terbuka untuk semua jurusan, selama peserta siap mengikuti proses seleksi dan berkomitmen selama masa magang berlangsung.
Jadwal Pendaftaran MagangHub Kemnaker Batch 2
Ada empat timeline atau alur pendaftaran magang Kemnaker batch 2 2025. Adapun rincian jadwalnya sebagai berikut:
• Pendaftaran Perusahaan dan Usulan Program Magang: 24 Oktober-11 November 2025
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber:
