Cara Bayar Pendaftaran UTBK SNBT 2025 di Bank BRI, BNI, BSI dan BTN

Kamis 13-03-2025,14:37 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : Endang Kusmadi

2. Keterangan pembayaran: UTBK SNBT 2025

3. Isi ‘Kode Bayar dan NISN’

4. Isi nomor rekening tabungan/giro jika dana berasal dari rekening BRI milik nasabah dan isikan tunai jika membayar menggunakan uang tunai

5. Isi jumlah sesuai nominal pembayaran, yaitu Rp200.000

BACA JUGA:Pendaftaran UTBK SNBT 2025 Dimulai, Berikut Alur Beserta Biayanya

• Selanjutnya anda menyerahkan slip setoran dan slip pembayaran UTBK SNBT yang diperoleh setelah melakukan pendaftaran UTBK SNBT 2025.

• Teller akan memproses & mencetak bukti pembayaran

• Simpan bukti pembayaran

B. Cara Bayar UTBK Lewat Bank Mandiri

BACA JUGA:Manfaatkan Teknologi dengan Bijak, SMP Xaverius Lubuk Linggau Ujian Pakai HP

1. Melalui aplikasi livin by Mandiri 

• Login pada aplikasi ‘New Livin’ by Mandiri’, kemudian pilih menu ‘Bayar’

• Pada menu ‘Bayar’, tekan pada kolom ‘Cari Penyedia Jasa’

• Pada kolom ‘Cari Penyedia Jasa’, ketik ‘Kode Institusi’ yaitu 10000, kemudian pilih ‘UTBK SNPMB 2025’

BACA JUGA:4 Pelajar MAN 1 Lubuk Linggau Raih Juara Content Writer Competition Silampari 2025 Linggau Pos Online

• Masukkan ‘Nomor Induk Siswa’ (10 digit angka) dan ‘Kode Pembayaran’ (8 digit angka) yang tercetak pada slip pembayaran UTBK yang diperoleh setelah melakukan pendaftaran, kemudian klik ‘LANJUT’

• Pada halaman ‘Konfirmasi Pembayaran’, cek kembali detail pembayaran anda (terutama Kode Pembayaran dan Nomor Induk Siswa), kemudian klik Lanjut Bayar

• Setelah pembayaran berhasil maka akan muncul ‘Bukti Transaksi’

2. Melalui ATM  Mandiri

Kategori :