PPPK 2024 Tahap 2, Kemenkeu Siapkan Sejumlah Formasi, Cek Rinciannya Berikut!

Jumat 22-11-2024,13:02 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

LINGGAUPOS.CO.ID - Kementerian Keuangan (Kemenkeu) membuka seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024 pada tahap 2 untuk sejumlah formasi.

Pendaftaran seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2024 tahp 2 kembali dibuka, sejumlah instansi menyiapkan formasinya masing-masing.

Kabar gembira bagi anda yang ingin mendaftar di Kementerian Keuangan. Sebab, Kemenkeu menyiapkan sejumlah formasi PPPK 2024 Tahap 2.

Adapun pendaftaran Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tahap 2 tahun ini kembali diadakan yang telah dibuka pada 17 November hingga 31 Desember 2024.

BACA JUGA:Lulus PPPK 2024 Statusnya Bisa Jadi PPPK Penuh Waktu dan Paruh Waktu, Begini Perbedaannya

Proses pendafataran PPPK 2024 Tahap 2 dilakukan secara online pada laman Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) Badan Kepegawaian Negara (BKN).

Namun, sebelum mendaftar ada baiknya anda cara tahu terlebih dahulu formasi apa saja yang dibuka pada PPPK Tahap 2 tahun 2024 ini.

Untuk itu, berikut adalah informasi mengenai pendaftaran seleksi PPPK 2024 di Kemenkeu dari formasi hingga syarat mendaftarnya.

PPPK 2024 Tahap 2 Kemenkeu

BACA JUGA:Honorer Wajib Tahu, Apa Itu PPPK Paruh Waktu Serta Perkiraan Gajinya?

Jumlah kebutuhan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Kemenkeu Tahap 2 tahun 2024 yakni sebanyak tujuh formasi yang disiapkan.

Adapun tujuh formasi tersebut yakni meliputi, jabatan Pranata Hubungan Masyarakat Ahli Pertama, Penata Layanan Operasional, dan Pengelola Layanan Operasional.

Perlu diketahui seleksi PPPK 2024 Tahap 2 ini diperuntunkan bagi para pelamar tenaga non Aparatur Sipil Negara (Non- ASN) yang aktif bekerja di Kemenkeu selama minimal dua tahun terakhir.

Hal tersebut dibuktikan dengan Surat Keterangan yang ditandaitangani oleh Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama/setara.

BACA JUGA:PPPK 2024 Tahap 1, Siap-Siap Ini Mekanisme Kelulusan Akhir dari Menpan RB

Unit penempatan formasi PPPK Kemenkeu 2024 tahap 2 yakni di Sekretariat Jenderal (Setjen) dan Lembaga National Single Window (LNSW).

Formasi PPPK 2024 Tahap 2 Kemenkeu 

Kategori :