• Mengembangkan proses kerja yang efisien dan efektif.
• Memberikan solusi untuk masalah teknis yang tidak bisa dipecahkan mekanik.
• Bertanggung jawab atas pengelolaan dan manajemen peralatan dan perlengkapan.
BACA JUGA:Terungkap Identitas Korban Kecelakaan Maut di Tol Bayung Lencir-Tempino, Polisi Ungkap Fakta Ini
• Bertanggung jawab atas hasil kerja mekanik.
• Menjaga produktivitas dengan memperbarui papan kontrol mekanik.
• Mengontrol kebersihan area kerja mekanik.
Deskripsi Pekerjaan Mekanik:
BACA JUGA:Informasi Lowongan Kerja di Miss Glam Palembang, Posisi Strategis Cek Kualifikasinya
Deskripsi pekerjaan mekanik adalah melakukan perawatan dan perbaikan kendaraan, mesin, atau peralatan lainnya:
• Melakukan pengecekan menyeluruh sebelum kerusakan terjadi.
• Mengidentifikasi dan mendiagnosis masalah.
• Melakukan perbaikan sesuai spesifikasi pabrik dan pelanggan.
BACA JUGA:Kapal Api Group Palembang Buka 4 Lowongan Kerja, Minat Bergabung Segera Kirim Lamaran
• Melakukan perawatan dan pemeliharaan secara berkala.
• Melakukan uji coba setelah diperbaiki.