Realme C61: HP Tahan Banting Harga Rp1 jutaan Saja, Ini Spesifikasinya

Kamis 17-10-2024,13:45 WIB
Reporter : Siti Nur Asparina Rauda
Editor : Agung Perdana

LINGGAUPOS.CO.ID - HP Realme C61 ini secara resmi hadir di pasar Indonesia pada awal Oktober 2024 lalu, setelah sebelumnya dirilis di India pada Juni 2024.

Melansir dari laman resmi Realme Indonesia yang dikutip pada Kamis, 17 Oktober 2024, HP Realme C61 ini mengusung desain modern serta fitur canggih, bahkan HP ini dapat jadi pilihan menarik di kelas entry-level.


HP Realme C61:--Instagram @realmeturkey

Dengan dipadukan kombinasi harga murah serta performa mumpuni, HP Realme C61 ini jadi sebuah pilihan ideal bagi para pencari HP handal untuk kebutuhan harian.

Jika kamu tertarik untuk membeli HP Realme C61 ini, yuk simak sebagai berikut informasi lengkap terkait Realme C61, spesifikasi serta harganya yang dapat jadi pertimbangan.

1. Tampilan

HP Realme C61 ini hadir dengan tampilan stylish serta modern, menonjolkan desain yang ramping san elegan.

BACA JUGA:Super Canggih! Realme Rilis HP P1 Speed yang Tawarkan 90 fps Saat Main Game Hingga Baterai Nol

Bahkan HP ini juga tersedia dalam 2 pilihan warna menarik yakni Sparkle Gold dan Dark Green, yang memberikan kesan premium walaupun berada di kelas entry-level. 

Mengusung ukuran layar  6,7 inci dan resolusi 720 x 1600 pixels, HP Realme C61 ini tawaekan pengalaman visual yang tajam dan memanjakan mata saat digunakan untuk menonton video atau bermain game.

Selain itu, punya ketebalan yang hanya 7,8 mm membuatnya nyaman digenggam dan tidak terasa berat walaupun digunakan dalam waktu lama.

2. Kamera

BACA JUGA:Realme 13 Series Resmi Rilis 17 Oktober di Indonesia, Bakal jadi HP HoK Championship

HP Realme C61 ini diklaim punya sistem kamera yang lumayan mumpuni di kelas entry-level.

Pada bagian belakangnya ini terdapat kamera utama beresolusi 50MP yang mampu hasilkan foto tajam serta detail dalam berbagai kondisi pencahayaan.

Kategori :