10 Universitas Terbaik di Sumatera Selatan, Persiapkan Tujuan Kampus Terbaikmu, Ini Daftarnya

Selasa 28-05-2024,17:13 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

4.  Universitas Muhammadiyah Palembang 

• Peringkat: 181

BACA JUGA:Mau Kuliah Gratis di Universitas Telkom, ini Syaratnya, Catat Ya!

• Lokasi: Jl. Jend. Ahmad Yani 13 Ulu, Palembang.

• Fakultas: Teknik, Ekonomi dan Bisnis, Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Pertanian, Hukum, Agama Islam, Kedokteran.

3. UIN Raden Fatah

• Peringkat: 161

BACA JUGA:Ini Kondisi Pelajar MAN 1 Lubuklinggau yang Ikuti Jambore Dunia, Sudah di Universitas

• Lokasi: Jalan Prof. K. H. Zainal Abidin Fikri, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang, Sumatera Selatan.

• Fakultas: Syariah dan Hukum, Ilmu Tarbiyah, Ushuluddin, Adab dan Humaniora, Dakwah dan Komunikasi, Ekonomi dan Bisnis Islam, Ilmu Sosial, Sains dan Teknologi, Psikologi.

2. Universitas Bina Darma

• Peringkat: 120

BACA JUGA:Guru Besar Universitas Lampung yang Terkait Kasus Korupsi, Meninggal Dunia di Lapas

• Lokasi: Jalan Jenderal A. Yani Palembang.

• Fakultas: Ekonomi, Teknik, Ilmu Komunikasi, Bahasa dan Sastra, Psikologi, Ilmu Komputer, Ilmu Keguruan.

1. Universitas Sriwijaya 

Kategori :