Tidak Perlu Beli di Luar, Ini Resep Korean Flying Chicken Ala Richeese Factory

Rabu 17-04-2024,13:00 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Budi Santoso

Panaskan minyak goreng di api sedang lalu masukkan ayam, goreng hingga kecoklatan selama 13-15 menit, tiriskan.

Untuk bumbu taburan, campurkan bubuk smoked paprika, bubuk cabai, garam, gula, dan kaldu ayam, aduk rata. Korean flying chicken ala Richeese Factory siap disajikan.

BACA JUGA:Gampang Dicoba, Inilah Tips Menanam Buah dari Sisa Makanan, Dijamin Berhasil, Simak Caranya

Itulah resep Korean flying chicken ala Richeese Factory yang bisa dibuat sendiri di rumah. Resep ini sangat mudah untuk ditiru.

Tentunya akan lebih menghemat biaya dibandingkan harus membeli langsung ke outletnya. Semoga informasi ini bermanfaat. Selamat mencoba.(*)

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Kategori :