LINGGAUPOS.CO.ID - Melon adalah buah yang berwarna hijau memiliki rasa manis yang khas dan mengandung banyak air.
Melon memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh salah satunya adalah untuk mencegah dehidrasi.
Dengan kandungan airnya yang mencapai hampir 90%, dua potong melon seberat 100 gram setara dengan setengah gelas air.
Tak hanya itu, berbagai mineral yang terkandung dalam melon juga membantu mengembalikan elektrolit tubuh, menjadikannya pilihan cemilan harian yang sehat. Nah bagi kamu yang mau konsumsi melon untuk buka puasa.
BACA JUGA:Resep Es Jagung Istimewa, Bertekstur dan Manis, Cocok untuk Buka Puasa
Berikut ini informasi mengenai resep es melon yang segar dan cocok untuk ide buka puasa di rumah. Yuk disimak.
Dikutip LINGGAUPOS.CO.ID dari berbagai sumber pada Selasa, 19 Maret 2024 berikut ini resep es melon.
Resep Es Kuwut Melon Bahan-bahan:
· 1 butir kelapa muda
BACA JUGA:Resep Rahasia Membuat Es Kopyor, Minuman Segar Untuk Buka Puasa Ramadan
· Air dari 1 butir kelapa muda
· 1/2 buah melon kecil
· 1 sdm biji selasih kering
· 1 buah jerik nipis
BACA JUGA:Resep Rujak Mie Kapal Selam Palembang, Hidangan Untuk Buka Puasa Bersama Keluarga di Bulan Ramadan