7 Daftar Usaha Makanan yang Laku Keras di Bulan Ramadan, Cek Daftarnya dan Mulai Jualan

Senin 04-03-2024,18:45 WIB
Reporter : Endah Sari
Editor : M Raihan Putra

Sebelumnya, Anda bisa melakukan riset pasar terlebih dahulu untuk menentukan harga yang sesuai. Buat pilihan paket catering, seperti katering mingguan atau bulanan yang dapat dipilih sesuai dengan preferensi pelanggan.

2. Menjajakan Buah-Buahan

Selanjutnya, anda juga bisa memulai usaha menjual buah-buahan. Sebab, saat berpuasa  buah-buahan pencuci mulut banyak dicari agar menjaga tubuh tetap fit saat menjalani puasa. 

Selain itu, buah-buahan juga biasanya diperlukan oleh orang yang membuat takjil sendiri, seperti kolang-kaling, timun suri, dan es blewah maupun es buah.

BACA JUGA:Horeee, 9.000 Ton Beras Impor dari Thailand Tiba di Palembang, Per Orang Dibatasi 10 Kg

Menjalankan bisnis ini tentunya akan sangat menguntungkan bagi Anda. Bahkan, untuk modal yang diperlukan dalam bisnis ini bervariasi tergantung dari berapa jumlah yang ingin Anda jual.

Bagi Anda yang ingin menjalani bisnis ini, lebih baik jika Anda langsung membelinya dari orang-orang yang memiliki lahan buah, pasti harga akan menjadi lebih murah.

3. Jual Aneka Gorengan 

Gorengan telah dikenal sebagai makanan yang laris di bulan puasa dan tentu saja akan menghasilkan uang yang banyak.

BACA JUGA:Begini Caranya Kenapa Para Koruptor Bisa Bebas Bersyarat, ini yang Dilakukan

Anda bisa menjual aneka gorengan yang beragam, mulai dari pisang goreng, tahu isi, bakwan, dan lain-lain. Supaya tidak kalah saing. Anda bisa membuat saos khusus yang menjadi ciri khas usaha gorengan.

4. Jual Lauk Pauk

Selanjutnya, saat bulan puasa nanti anda juga bisa menjual lauk-pauk, sebab saat bulan puasa nanti tidak semua orang punya waktu untuk masak persiapan sahur dan berbuka puasa.

Makanya, ide menjual lauk pauk untuk sahur dan buka menjadi menarik. Apalagi  buat Anda yang suka masak, ide makanan ini cocok untuk dijadikan usaha.

BACA JUGA:Resep Sayur Asem Sunda, Kuah lebih Pekat dan Kaya Rasa, Bikin Nagih, Buruan Coba

5. Menjual Cilok 

Kategori :