Wanita Hamil Sebaiknya Tidak Memelihara Kucing, Ini 5 Penyakit Mengintai

Rabu 31-01-2024,16:00 WIB
Reporter : Indah Manda Sari
Editor : Endang Kusmadi
Wanita Hamil Sebaiknya Tidak Memelihara Kucing, Ini 5 Penyakit Mengintai

Toxoplasmosis adalah infeksi umum akibat parasit. Umumnya tidak berbahaya, kecuali jika kamu terinfeksi saat sedang hamil atau tepat sebelum hamil. 

Meskipun langka, kalau toxoplasmosis menular ke janin di awal kehamilan, bisa menyebabkan keguguran, lahir mati, atau cacat lahir.

3. Salmonellosis

Salmonellosis adalah infeksi bakteri dari salmonella. Salmonella bisa berasal dari makanan maupun hewan. 

BACA JUGA:Bolehkah Ibu Hamil Minum Air Es, Mitos atau Fakta

Salmonella bisa menyebabkan demam, diare, muntah dan nyeri perut. 

Gejalanya sama pada ibu hamil, namun bisa lebih berbahaya. 

Diare dan muntah bisa menyebabkan dehidrasi dan meskipun langka, salmonellosis bisa menyebabkan infeksi darah atau meningitis. 

Bakterinya juga bisa menular ke janin.

BACA JUGA:Sinopsis Film Nowhere, Perjuangan Wanita Hamil Terdampar di Tengah Lautan, Aksi yang Membuat Kamu Tercengang

4. Rabies

Rabies menular lewat saliva hewan yang memiliki virusnya. Gejalanya diantaranya demam, otot lemah, dan lainnya. 

Kemudian infeksinya bisa menggangu otak, menyebabkan kebingungan, kecemasan, dan sulit tidur. 

Jika tertular rabies, penting untuk segera diobati. Infeksi ini bisa diobati dengan obat anti rabies. Jika tidak diobati, dampaknya bisa fatal.

BACA JUGA:Bolehkah Ibu Hamil Makan Buah Duku, Cek Faktanya di Sini

5. Lymphocytic Choriomeningitis

Kategori :