Terbaru di Maret 2025, Inilah 4 Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan dengan RAM 8 GB

Terbaru di Maret 2025, Inilah 4 Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan dengan RAM 8 GB

HP Tecno Spark 30C.--Instagram @whatmobile_official

LINGGAUPOS.CO.ID – Jika kamu sedang mencari HP baru dengan anggaran Rp1 jutaan namun ingin punya RAM besar, ada baiknya kamu simak di bawah ini beberapa rekomendasi HP murah Rp1 jutaan yang bawa RAM jumbo 8GB tersebut.

Kapasitas RAM ini jadi salah satu aspek yang dipertimbangkan oleh banyak pengguna HP pintar tahan air.

Sebab kapasitas RAM jumbo ini bakal membuat kinerja kerja HP lebih mulus dan tanpa ngelag, dan memang beberapa HP canggih sudah dibekali oleh system RAM yang lebih baik.

Hal tersebut membuat HP premium tidak lagi mementingkan kapasitas RAM untuk dapat tampil lancar.

BACA JUGA:Mulai Rp1 Jutaan! Inilah 35 Daftar Harga HP Vivo Terbaru, Banyak Diskon di Awal Ramadan 2025

Namun, apabila anggaran kamu Rp1 jutaan, maka ada kemungkinan HP belum dibekali dengan teknologi yang satu ini.

Beberapa HP Rp1 jutaan yang sudah dibekali dengan RAM jumbo 8GB ini dapat jadi pilihan untuk kamu yang punya anggaran terbatas.

Melansir dari laman GSMArena yang dikutip pada Jumat, 7 Maret 2025, berikut inilah jajaran HP murah Rp1 jutaan dengan RAM 8GB terbaru untuk di Maret 2025.

1. Tecno Spark 30C

BACA JUGA:Miliki Ketebalan Hanya 5,75 mm, Tecno Spark Slim Bakal jadi HP Tertipis di Dunia, Ini Bocorannya

- Ukuran layar: 6.67 inci, IPS LCD, 720 x 1600 pixels, 120 Hz

- Memori: RAM 8 GB, penyimpanan 256 GB, microSD Slot

- Sistem operasi: Android 14

- Chipset: Mediatek Helio G81

BACA JUGA:Gunakan AI DeepSeek, HP Tecno Camon 40 Series Rilis Global 4 Maret, Ini Bocoran Speknya

- CPU: Octa-core (2x2.0 GHz Cortex-A75 & 6x1.8 GHz Cortex-A55)

- GPU: Mali-G52 MC2

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: