Daftar Ulang Lolos SNBP 2025 di Universitas Jambi, Berikut Alur dan Dokumennya

Daftar ulang mahasiswa baru dari jalur SNBP Universitas Jambi (Unja)--
• Bukti masuk dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial atau penerima bansos (PKH, PBI JK, BPNT)
• Formulir pendaftaran KIP-K dari sistem resmi KIP-Kuliah
• Ijazah atau Surat Keterangan Lulus (SKL) dari sekolah
• Rapor semester 1 hingga 6
• Akta kelahiran
• KTP calon mahasiswa dan kedua orang tua/wali
• Kartu Keluarga (KK)
BACA JUGA:MAN 2 Lubuk Linggau Gelar Ujian Madrasah 2025 Berbasis Komputer, Diikuti 337 Pelajar
• Bukti prestasi akademik dan ekstrakurikuler (jika ada)
• Rekening listrik, rekening air (jika ada), PBB rumah
• Surat penghasilan orang tua/wali dan surat keterangan tidak mampu
• Foto kondisi rumah dan keadaan ekonomi keluarga
BACA JUGA:Apa Itu Tes Literasi Pada UTBK SNBT 2025? Berikut Penjelasan Lengkapnya
• Surat pernyataan kesediaan mengembalikan dana jika data tidak sesuai.
2. Dokumen untuk Mahasiswa Non-KIP-K Adapun untuk mahasiswa bukan penerima KIP-K harus mengunggah beberapa dokumen berikut:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: