3 HP Murah Terbaru Harga Rp2 Jutaan yang Cocok untuk THR Lebaran 2025

HP Vivo Y29--Instagram @vivo_indonesia
LINGGAUPOS.CO.ID – HP kerap jadi pilihan sebagai item yang dibekali saat mendapat tunjangan hari raya (THR) atau bonus Lebaran. Baik itu sebagai hadiah untuk diri sendiri atau diberikan kepada orang terkasih, HP ini pastinya punya banyak fungsi.
Untuk kamu yang ingin membeli HP baru sebagai hadiah diri sendiri ataupun untuk orang lain, ini ada banyak model yang dapat kamu pilih.
Selain performa mumpuni untuk menikmati hiburan seperti bermain game, kamera memadai sangat penting saat memilih HP.
Harganya juga patut jadi pertimbangan dalam memilih HP, terutama di tengah bayang-bayang ketidakpastian ekonomi.
BACA JUGA:Lebih Kencang dari Samsung Galaxy A56 5G, Inilah 5 HP Xiaomi Punya Spek Juara Harga Murah
Melansir dari laman media online Indonesia yang dikutip pada Senin, 17 Maret 2025, berikut inilah rekomendasi HP kelas bawah terbaru harga Rp2 jutaan yang cocok untuk THR Lebaran 2025.
1. Vivo Y29
HP Vivo Y29 disebut sebagai HP kelas bawah namun rasa mid range berkat fitur AI yang dibawa.
Sebut saja AI Erase 2.0 untuk menghapus objek, AI Circle to Search untuk pencarian informasi secara instan, hingga AI Super Signal yang memastikan sinyal tetap kuat dan stabil, bahkan saat berada di area dengan konektivitas rendah.
BACA JUGA:Mulai Rp1 Jutaan! Inilah 35 Daftar Harga HP Vivo Terbaru, Banyak Diskon di Awal Ramadan 2025
HP ini dibanderol Rp2,4 juta, diperkuat dengan chipset Qualcomm Snapdragon 685, hadir dengan warna Putih Marmer dan Cokelat Cendana ini punya kapasitas RAM mulai dari 8GB, serta penyimpanan 128GB dan 256GB.
Baterai HP ini berkapasitas 6500 mAh dan sanggup tahan hingga 3 hari hanya dalam sekali pengisian daya.
Di sisi kamera, HP Vivo ini dibekali dengan dual kamera yakni 50MP untuk kamera utama dan 2 MP kamera bokeh, sementara kamera depan punya resolusi 8MP.
2. Moto G45 5G
BACA JUGA:Resmi di Indonesia, Oppo A5 Pro 4G dan 5G Jadi HP Tahan Banting Termurah di 2025, Ini Harganya
Setelah hiatus selama 8 tahun, Motorola akhirnya membawa Moto G45 5G sebagai HP perdananya yang dijual di Indonesia pada 2015 ini.
HP Moto ini punya pilihan warna berani di antaranya, Brilliant Blue, Brilliant Green, dan Viva Magenta, ponsel ini memperkenalkan fitur inovatif seperti Smart Connect untuk berbagi konten dengan mudah dan streaming ke layar yang lebih besar seperti desktop, laptop, tablet, dan TV.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: