HP Tahan Air Paling Murah! Realme C75x Resmi Rilis di Indonesia, Bawa IP68 dan IP69

HP Tahan Air Paling Murah! Realme C75x Resmi Rilis di Indonesia, Bawa IP68 dan IP69

HP Realme C75x.--Instagram @realmeindonesia

Realme C75x berjalan dengan sistem operasi Android 15 dan dilapisi sistem antarmuka Realme UI 6.0.  

Bahkan ponsel ini juga turut mendukung asisten AI Google Gemini dan juga fitur Circle to Search untuk kemudahan pencarian informasi.

BACA JUGA:Pilihan Lengkap! Inilah 6 HP Realme Harga Rp1 Jutaan yang Bawa Fitur Menarik

Turut juga dibekali oleh fitur WiFi, Bluetooth 5.0, dual-SIM, colokan audio 3,5 mm, serta port USB-C.

Realme C75x memiliki dimensi panjang/tinggi 165,69 mm x lebar 76,22 mm x ketebalan 7,99 mm. Bobotnya adalah 196 gram.

HP ini tersedia dalam 2 pilihan warna menarik yakni Oceanic Blue dan Coral Pink. Mengenai harganya sendiri, HP Realme C75x dibanderol Rp2,2 juta untuk satu-satunya opsi RAM 8/128GB.

Sebagai catatan, HP ini bisa kamu dapatkan mulai 3 Maret 2025 mendatang di toko resmi Realme dan toko ritel hingga marketplace rekanan Realme di Indonesia.

Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: