4 Poin Penting Penilaian Content Writer Competition 2025, Peserta Siapkan Diri Anda!

4 Poin Penting Penilaian Content Writer Competition 2025, Peserta Siapkan Diri Anda!

Ketua Panitia Pelaksana Content Writer Competition Silampari 2025 Agung Perdana--

LINGGAUPOS.CO.ID- Berikut 4 poin penting yang perlu dipahami peserta Content Writer Competition Silampari 2025 yang akan dilaksanakan Linggau Pos Online.

Diketahui Content Writer Competition (CWC) Silampari 2025 akan dilaksanakan Senin, 24 Februari 2025 di Lippo Plaza Lubuk Linggau.

Sebelum hari pelaksanaan lomba, para peserta sebaiknya ketahui dulu 4 poin penting penilaian Content Writer Competition Silampari 2025.

CWC Silampari 2025 adalah even tahunan Linggau Pos Online diperuntukkan untuk pelajar tingkat SMA/SMK/MA Sederajat yang ada di Kabupaten Musi Rawas, Kota Lubuk Linggau dan Kabupaten Musi Rawas Utara (Bumi Silampari).

BACA JUGA:Petunjuk Teknis Content Writer Competition Silampari 2025, Peserta Wajib Simak

Ketua Pelaksana Content Writer Competition Silampari 2025, Agung Perdana mengatakan, hingga Sabtu, 22 Februari 2025 siang sudah ada 244 peserta yang mendaftar dari berbagai sekolah.

“Alhamdulillah sejauh ini sudah ada sebanyak 244 peserta yang mendaftar Content Writer Competition Silampari 2025 dari berbagai sekolah di Lubuk Linggau, Musi Rawas dan Muratara,” terangnya Sabtu, 22 Februari 2025.

Menurut Agung, CWC Silampari 2025 yang akan berlangsung hanya satu sesi tersebut, selain sebagai ajang kompetisi, para peserta juga akan mendapatkan pengalaman berupa ilmu berguna dari narasumber yang didatangkan.

“Narasumber yang akan didatangkan bakal memberi materi yang sangat berguna bagi para peserta, jadi selain sebagai ajang kompetisi disini para siswa juga akan mendapatkan ilmu baru,” terangnya.

BACA JUGA:Tips Menang Content Writer Competition Silampari, Digelar Linggau Pos Online 24 Februari 2025

Meski begitu, agar dapat keluar sebagai juara Content Writer Competition Silampari 2025, para peserta harus mempersiapkan diri sebaik mungkin.

Berikut adalah 4 poin penting yang dijadikan penilaian dalam Content Writer Competition Silampari 2025, para peserta diharap agar bisa memahaminya.

4 Poin Penting dalam CWC Silampari 2025

1. Jumlah Kata Minimal 350 Kata

BACA JUGA:Segera! Content Writer Competition 2025 Bersama Linggau Pos Online Kembali Diadakan, Yuk Siapkan Dirimu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: