Memiliki Aroma yang Menyengat, Bau Pandan di Rumah Menurut Islam Pertanda Kedatangan Makhluk Halus, Benarkah?
Mitos bau pandan dirumah.--Sumber: pikiran-rakyat.com
LINGGAUPOS.CO.ID - Pandan merupakan salah satu tumbuhan dengan wangi khas yang memiliki banyak manfaat, salah satunya sebagai penyedap rasa makanan.
Selain itu, bau wangi pandan ini dipercaya bisa menjadi pertanda akan kehadirannya makhlus halus.
Kemudian, pandan sendiri merupakan tanaman dengan warna dan wangi yang khas, yang kerap dimanfaatkan untuk menambah aroma masakan dan mempercantik tampilan hidangan.
Dilansir dari rumah123.com, bau pandan di rumah menurut Islam sering dikaitkan dengan pertanda buruk dan hal mistis, yaitu kehadiran makhluk halus di sekitar kita.
BACA JUGA:2 Warga Lubuk Linggau Viral di Megang Sakti Mura, Ternyata Banyak Kasusnya
Penyebab bau pandan di rumah bisa berasal dari beberapa kemungkinan mulai dari tanaman, binatang musang, dan lainnya.
Bau pandan memang memiliki aroma yang khas dan menyengat.
Namun, bau pandan bisa mendadak tercium meskipun kamu tidak mempunyai tanaman pandan atau tidak memelihara musang di rumah.
Konon, sebagian masyarakat percaya kalau bau pandan artinya pertanda buruk dan adanya makhluk halus di sekitar rumah.
BACA JUGA:Promo KOPER: WE Hotel Lubuk Linggau Berikan Harga Kamar Mulai Rp400 Ribuan dan Makan Enak Cuma Ceban
Mitos Bau Pandan di Rumah
Property People, mitos bau pandan di rumah sudah berkembang di tengah-tengah masyarakat khususnya masyarakat Jawa.
Bau pandan disebut-sebut sebagai pertanda adanya makhluk halus, tanda rumah dihuni jin, hingga serangan energi santet.
Menurut mitos, jika kamu tiba-tiba mencium bau pandan, artinya rumah tersebut didatangi hantu keblek.
BACA JUGA:2 Pemuda di Lubuk Linggau Bobol Bengkel, 5 Mesin Sepeda Motor Diangkut
Hantu keblek merupakan makhluk halus yang berasal dari kepercayaan masyarakat Jawa yang dipanggil untuk kebutuhan ritual pesugihan, seperti halnya babi ngepet.
Berdasarkan buku Ensiklopedi Hantu dan Makhluk Gaib Nusantara oleh Ferren Biancaa, hantu keblek adalah lelembut yang konon memiliki wujud seperti kelelawar dengan perut yang gemuk.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: