Anti Ribet! Ikuti 4 Cara Efektif Ini untuk Menghilangkan Iklan di HP Samsung
Cara efektif ini untuk menghilangkan iklan di HP Samsung.--Freepik
4. Aplikasi bawaan Samsung
Terkadang iklan di HP Samsung kerap muncul lewat aplikasi bawaan seperti Samsung Pay atau aplikasi lainnya.
Untuk menonaktifkan iklan yang berasal dari aplikasi ini, yuk ikuti beberapa langkah berikut ini:
BACA JUGA:Super Canggih! Realme Rilis HP P1 Speed yang Tawarkan 90 fps Saat Main Game Hingga Baterai Nol
- Buka aplikasi yang sering menampilkan iklan, misalnya Samsung Pay.
- Ketuk ikon tiga titik di sudut kanan atas layar.
- Pilih Pengaturan dan cari opsi Pemasaran. Geser toggle ke posisi off untuk menonaktifkan pemasaran.
- Tutup aplikasi dan buka kembali untuk memastikan perubahan sudah berlaku.
BACA JUGA:Canggih! Vivo Y19s Resmi Rilis, HP Ini Punya Ring Light RGB yang Bisa Berubah Warna
Dengan cara ini, iklan yang muncul di aplikasi bawaan bakal berkurang atau bahkan hilang sepenuhnya, sehingga kamu dapat memakai aplikasi dengan lebih nyaman.
Dapatkan update berita LINGGAUPOS.CO.ID di platform media sosial, dengan klik LINK INI
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: