HP Rp1 Jutaan dengan Performa Solid, Inilah Review Infinix Hot 50 5G

HP Rp1 Jutaan dengan Performa Solid, Inilah Review Infinix Hot 50 5G

HP Infinix Hot 50 5G--Instagram @techaryan2610

HP Infinix Hot 50 turut ditenagai oleh chipset MediaTek Dimensity 6300 yang efisien, serta didukung oleh prosesor delapan inti berukuran 2x2,4 GHz Cortex-A76 dan 6x2,0 GHz Cortex-A55.

Kombinasi ini juga memastikan performa yang lancar guna multitasking serta aplikasi sehari-hari.

Bahkan HP pintar ini juga menjalankan sistem operasi Android 14 dengan antarmuka XOS 14,5 yang tawarkan berbagai fitur serta kustomisasi.

BACA JUGA:Harga Merakyat dengan Fitur Mewah, HP Infinix Hot 50 5G Resmi Meluncur, Buruan Cek!

Dalam hal memori, HP Infinix ini tawarkan 2 varian yakni RAM 4GB dengan penyimpanan 128GB serta RAM 8GB dengan penyimpanan 128GB.

Keduanya ini memakai teknologi UFS 2.2 yang memungkinkan transfer data lebih kencang.

HP ini juga turut mendukung slot microSDXC, sehingga pengguna bisa menambah kapasitas penyimpanan sesuai dengan kebutuhannya.

3. Kamera

BACA JUGA:Punya Mode Kamera GoPro, Akhirnya HP Infinix Zero 40 Resmi Meluncur, Ini Tampilannya

HP Infinix Hot 50 ini diklaim punya sistem kamera ganda pada bagian belakang yang terdiri dari lensa utama beresolusi 48MP serta lensa kedalaman 2MP.

Dengan lampu kilat LED ganda ini juga membuat pengguna bisa mengambil foto yang baik dalam kondisi cahaya rendah.

Kemampuan video juga ada disediakan, yang berikan opsi bagi pengguna untuk merekam momen berharga.

Pada bagian depannya terdapat kamera beresolusi 8MP dengan lampu kilad LED yang ideal untuk selfie yang lebih terang.

BACA JUGA:HP Murah Anyar dengan Chip MediaTek, Inilah Bocoran Infinix Hot 50 5G yang Segera Rilis

4. Konektivitas dan Baterai

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: