Daftar CPNS 2024 Tinggal 3 Hari, Ini Instansi Sepi Peminat, Kesempatan Besar!

Daftar CPNS 2024 Tinggal 3 Hari, Ini Instansi Sepi Peminat, Kesempatan Besar!

CPNS Instansi Sepi Pendaftar--instagram: cpns.asn

LINGGAUPOS.CO.ID - Pendaftaran untuk ikut seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024 tersisa 3 hari sebelum ditutup. Dibawa ini daftar instnasi yang sepi peminat. Cek sekarang.

Seperti yang diketahui  pendaftaran Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024 telah dimulai pada 20 Agustus 2024 dan akan berakhir pada 6 September 2024.

Hal ini artinya, untuk sekarang anda masih bisa mendaftar CPNS, dimana sisa waktu untuk mendaftar tinggal 3 hari lagi.

Bahkan per 2 September 2024 jumlah pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sudah mencapai 2.053.000 orang.

BACA JUGA:Fakta Baru Sebelum Siswi SMP di Palembang Dibunuh di Kuburan

Angka tersebut adalah pelamar yang sudah memilih instansi saat mendaftar CPNS 2024 berdasarkan pada data dari Badan Kepegawaian Negara (BKN).

Selain itu, dari data BKN yang terbaru juga dicantumkan kementerian, badan  hingga pemerintah daerah yang sepi peminat.

Nah, anda yang belum menentukan pilihan ingin mendaftar pada instansi atau lemabga apa, badan dan pemerintah daerah yang sepi peminat berikut dapat menjadi pilihamu.

Bagaimanapun, ketika calon pelamar mendaftar pada instansi yang sepi peminat, maka kesempatan untuk lolos pun menjadi lebih besar.

BACA JUGA:ROIS Bikin Aisyah Kembali Tersenyum, Penyandang Disabilitas di Lubuk Linggau yang Kursi Rodanya Dicuri

Langsung saja berikut LINGGAUPOS.CO.ID telah merangkumnya untuk anda, daftar instansi yang masih sepi peminat dalam seleksi CPNS 2024.

Kementerian Atau Lembaga Sepi Peminat CPNS 2024

1. Sekretariat Jenderal MPR

Formasi: 25 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: