Daftar Formasi CPNS 2024 Mahkamah Agung untuk Lulusan S1 Lengkap dengan Jumlah dan Kualifikasinya

Daftar Formasi CPNS 2024 Mahkamah Agung untuk Lulusan S1 Lengkap dengan Jumlah dan Kualifikasinya

Formasi CPNS MA 2024--instagram: humasmahkamahagung

LINGGAUPOS.CO.ID - Mahkamah Agung (MA) Republik Indonesia kembali membuka kesempatan emas bagi para lulusan sarjana (S1) untuk bergabung melalui seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2024.

Kesempatan ini menjadi pintu gerbang bagi lulusan berbagai disiplin ilmu untuk berkarir di lembaga peradilan tertinggi di Indonesia. 

Melalui formasi CPNS 2024, MA memberikan peluang yang luas bagi talenta-talenta terbaik dari seluruh penjuru negeri untuk bergabung dan berkontribusi dalam menjaga keadilan dan supremasi hukum di Indonesia.

Formasi CPNS 2024 Mahkamah Agung untuk Lulusan S1

BACA JUGA:6 Tips dan Strategi Lolos CPNS 2024, Pejuang ASN Kumpul

Formasi CPNS Mahkamah Agung tahun 2024 tidak terbatas pada satu bidang studi saja. MA menyediakan banyak formasi yang mencakup berbagai latar belakang pendidikan. 

Dengan demikian, peluang untuk menjadi bagian dari MA terbuka lebar bagi para lulusan dari berbagai jurusan. Beberapa formasi yang tersedia adalah sebagai berikut:

1. Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama

Jumlah Formasi: 20

BACA JUGA:CPNS 2024 BIN Buka Ratusan Formasi SMA, D3, S1, Cek Begini Syaratnya

Kualifikasi: Lulusan S1 Ekonomi

Lulusan dari jurusan Ekonomi berkesempatan untuk berkarir sebagai Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama di Mahkamah Agung.

Posisi ini berperan dalam mengelola dan menganalisis keuangan yang berkaitan dengan anggaran negara.

2. Analis Perkara Peradilan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: